Jumat, 3 Oktober 2025

Buku Tematik

Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 28 Buku Tematik: Ayo Membaca

Inilah kunci jawaban Buku Tematik tema 7 kelas 6 SD subtema 1 pembelajaran 3 halaman 28.

Tangkapan Layar Buku Tematik
Tema 7 Kelas 6 Halaman 28 Buku Tematik 

5. Apa produk yang diimpor tiap negara ASEAN? Dari negara mana produk tersebut diimpor?

Jawaban:

  • Indonesia: mesin dan peralatan, alat berat, bahan kimia, dan bahan bakar
  • Thailand: mesin dan komponen, bahan kimia, serta besi dan baja
  • Malaysia: elektronik, emas, aksesoris, semikonduktor, kayu, dan mesin
  • Filipina: produk elektronik, alat transportasi, mesin dan alat industri, besi baja, serta alat telekomunikasi dan listrik
  • Singapura: mesin dan perlatan, bahan bakar, bahan kimia, makanan
  • Vietnam: mesin dan peralatan, bahan bakar minyak, produk baja, elektronik, dan mobil
  • Brunei Darussalam: tembakau, bahan pangan, serta mesin dan peralatan
  • Laos: material konstruksi, mesin, bahan bakar, makanan, kendaraan dan suku cadang, perlengkapan produksi, dan barang konsumsi
  • Kamboja: tembakau, tekstil, garmen, pulp dan kertas, farmasi, produk makanan dan minuman
  • Myanmar: pupuk, semen, mesin dan peralatan, serta tekstil

6. Apa peran Indonesia dalam bidang ekonomi di ASEAN?

Jawaban:

Peran Indonesia dalam bidang ekonomi di ASEAN salah satunya membentuk kebijakan yang mendukung perdagangan bebas dan investasi di kawasan.

Disclaimer:

- Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.

- Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.

(Tribunnews.com/Farrah Putri)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved