Minggu, 5 Oktober 2025

Latihan Soal

15 Contoh Soal UAS, PAS Bahasa Jawa Kelas 6 Kurikulum 2013, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Berikut merupakan contoh soal UAS, PAS mata pelajaran Bahasa Jawa kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013, lengkap dengan kunci jawaban.

Tribunnews
Contoh soal Ujian Akhir Semester (UAS), Penilaian Akhir Semester (PAS) mata pelajaran Bahasa Jawa kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Ujian Akhir Semester (UAS), Penilaian Akhir Semester (PAS) mata pelajaran Bahasa Jawa kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban.

Contoh soal UAS, PAS Bahasa Jawa kelas 6 Semester 1 terdiri dari 15 soal pilihan ganda.

Siswa sebaiknya mengerjakan soal-soal terlebih dahulu sebelum menengok kunci jawaban.

Berikut contoh soal UAS, PAS Bahasa Jawa kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban:

1. Nalika isih aran Jabang Tetuka, Gathutkaca dijedhi ana ing kawah . . . .

A. Candradimuka

B. Candrarasa

C. Candra Buwana

D. Candra Antrakusuma

Jawaban: A

2. Nalika sish bayi, wujude Gathutkaca yaiku . . . .

A. Kunta Wijayadanu

B. raseksa

C. buntel

D. topeng waja

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved