Minggu, 5 Oktober 2025

Soal Latihan

Soal Ujian Sekolah PKN Kelas 6 SD/MI 2023 Beserta Kunci Jawaban

Berikut contoh soal Ujian Sekolah PKN kelas 6 SD/MI 2023. Memuat soal pilihan ganda dan kunci jawaban.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
TribunPontianak
Soal Ujian Sekolah PKN kelas 6 SD/MI 2023. Terdiri dari 20 soal pilihan ganda beserta kunci jawabannya. 

9. Dalam pemilu baik legislatif maupun eksekutif, untuk di daerah pedalaman masyarakatnya cenderung melakukan sikap apatis. Hal ini jika ditinjau dari Budaya politik yang berkembang di masyarakat Indonesia sekarang menunjukkan adanya….

A. Budaya politik kaula
B. Budaya politik parokial
C. Budaya politik pasif
D. Budaya politik kolonial
E. Budaya politik partisipan

Jawaban: B

10. Suatu teknik hukum untuk menyelesaikan persengketaan internasional dengan penyelesaian putusan kepada lembaga-lembaga peradilan disebut…..

A. Konsiliasi
B. Jasa baik
C. Arbitrasi
D. Negosiasi
E. Ajudikasi

Jawaban: E

11. Pengadilan yang sehari-hari menilai dan memutuskan perkara dalam tingkat pertama dari segala perkara perdata dan pidana untuk semua golongan penduduk adalah…..

A. Pengadilan Tinggi
B. Pengadilan Negeri
C. Pengadilan Militer
D. Mahkaman Agung
E. Pengadilan Tata Usaha Negara

Jawaban: B

12. Pancasila sebagai ideologi terbuka mengandung makna bahwa...

A. Nilai-nilai dasar Pancasila tidak dapat dirubah oleh siapapun
B. Nilai-nilai dasar Pancasila itu dapat dikembangkan susuai dengan dinamika kehidupan bangsa Indonesia dan tuntutan perkembangan jaman
C. Nilai-nilai dasar Pancasila harus menjadi pegangan para pejabat negara
D. Nilai-nilai dasar Pancasila dapat di tafsirkan sebagai hukum Tuhan
E. Nilai- nilai dasar pancasila hanya merupakan selogan belaka

Jawaban: B

Baca juga: Contoh Soal Ujian Sekolah, USP Matematika Kelas 9 SMP, Lengkap dengan Kunci Jawabannya

13. Salah satu faktor penentu dalam era globalisasi yaitu faktor teknologi informasi yang berkembang cepat dan skala masif, namun sering kali di gunakan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab untuk menyebarkan faham terlarang seperti komunisme dan radikalisme melalui media sosial maupun lewat netizen jurnalis seperti blog dan web . Hal yang paling efektif untuk menangkal pengaruh negatif penyebaran faham tersebut adalah……

A. Pengenaan hukum yang berat bagi pelaku penyebaran ajaran terlarang
B. Edukasi bagi masyarakat akan membahayakan ideologi ideologime dan radikalisme melalui jalur pendidikan dan keluarga
C. Membentuk divisi penegakan kejahatan cyber yang handal di lembaga kepolisian
D. Seminar dan pelatihan bahaya ideologi radikal dan komunisme
E. Counter Propaganda oleh pemerintah melalui media masa

Jawaban: B

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved