Kamis, 2 Oktober 2025

Intip 5 Gaya Chae Soo Bin sebagai Anggota Kepolisian di Rookie Cops

Tetap modis dan manis, inilah 5 gaya Chae Soo Bin yang berperan sebagai anggota kepolisian di drakor Rookie Cops. Seperti apa?

Penulis: Ardela Nabila
Ilustrasi Parapuan Foto 2022-02-08 20:01:00 

Karena drama ini menceritakan tentang Akademi Kepolisian, Chae Soo Bin pun kerap terlihat dengan pakaian sederhana dan menghabiskan waktunya di tempat bekerjanya.

Kali ini, ia terlihat berpose dengan salah satu koleganya, di mana Chae Soo Bin tampil sederhana dengan kaus berwarna putih.

Kaus tersebut dipadupadankan dengan jaket parasut berwarna ungu yang juga merupakan seragam dari tempatnya bekerja.

Kemudian, kedua item tersebut dilengkapi dengan celana panjang berwarna hitam. Kendati sederhana, ia terlihat tak kalah manis dari gaya sebelumnya.

Baca Juga: Jadi Perempuan 39 Tahun di Thirty Nine, Jeon Mi Do Akui Simpati pada Karakternya

3. Manis dalam balutan overall

Dalam salah satu poster yang pertama kali dirilis oleh Rookie Cops dan Disney+ Hotstar, Chae Soo Bin tampil manis ketika mengenakan overall denim berwarna dark blue.

Lawan main Kang Daniel itu memadupadankan overall tersebut dengan kaus lengan panjang berwarna orange pastel yang di bagian siku terdapat detail garis-garis.

Penampilannya tersebut semakin dipermanis dengan anting menggemaskan yang menghiasi telinganya.

Kendati tak terlihat, di potret ini ia mengenakan kaus kaki berwarna senada dengan kaus yang dipakainya, namun bermotif stripes, serta sneakers berwarna putih.

4. Trendy dengan padu padan vintage dress dan Converse high

Di poster lainnya bersama Kang Daniel, Chae Soo Bin terlihat mengenakan vintage dress menggemaskan yang memiliki motif bunga-bunga.

Halaman
123
Sumber: Parapuan
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved