Minggu, 5 Oktober 2025

Otomotif

Test Drive: Fitur-fitur Unggulan Ini Bikin All New Livina Layak Jadi Pilihan Mobil Keluarga

Kurs baris kedua dan ketiga di All New Livina dapat dilipat rata sehingga bisa difungsikan sebagai bagasi jika Anda sedang membawa banyak barang.

Editor: Choirul Arifin
TRIBUNNEWS/LITA FEBRIANI
Bagasi All New Livina menjadi sangat lapang untuk membawa barang banyak dengan melipat bangku baris kedua dan ketiga hingga terlihat rata. 

Untuk varian tertinggi yakni tipe VL AT sudah menggunakan jok kulit bernuansa hitam.

New Nissan Livina menyandangmesin bensin 1.499 cc empat silinder inline, 16 valve, DOHC dan Twin VTC (Variable-vale Timing Control) dengan tenaga maksimal 104 PS pada putaran 6.000 rpm dan torsi puncak 141 Nm pada putaran 4.000 rpm. 

Dalam pengujian ini, kami membawa All New Livina menuju beberapa titik destinasi di Jakarta. Dimulai dari Palmerah, lokasi kantor kami, menuju tol dalam kota ke kawasan Pelabuhan Sunda Kelapa. Kemudian berlanjut ke Kawasan Kota Tua lalu menuju Pantai Ancol sebelum kembali ke Palmerah.

Total jarak yang kami tempuh adalah sekitar 40 km. (*)

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved