Gempa Hari Ini
BMKG: Gempa di Sukabumi Akibat Aktivitas Intraslab Lempeng Indo-Australia, Masuk Kategori Menegah
Gempa bumi terletak pada koordinat 7,09° LS ; 106,95° BT, berlokasi di darat wilayah Jawa Barat dengan kedalaman 122 km ini berjenis menengah
Mengutip bmkg.co.id, berikut data 17 wilayah di Jawa Barat dan sekitarnya yang merasakan guncangan gempa Sukabumi.
- Rancaekek dengan Skala MMI IV
- Lembang III
- Bogor III
- Bandung III
- Pangandaran III
- Padalarang III
- Pamoyanan III
- Sumedang III
- Cianjur III
Baca juga: Penjelasan BMKG Soal Gempa Sukabumi M 5,8 yang Terasa hingga Bogor dan Jakarta
- Cisolok II
- Sumur II
- Sukabumi II
- DKI Jakarta II
- Garut II
- Bekasi II
- Tangerang Selatan II
- Bandar Lampung II
(Tribunnews.com/Galuh Widya Wardani)(TribunJabar.id/ M Rizal Jalaludin)(Kompas.com/Budiyanto)