Senin, 6 Oktober 2025

Dialog Imajiner soal Penenggelaman Kapal, Sujiwo Tedjo: Bu Susi Hormat Gak Sih Sama Pak Luhut?

Penenggelaman kapal asing yang mencuri ikan di laut Indonesia masih menjadi perdebatan di linimasa.

Editor: Tinwarotul Fatonah
Kolase Tribunnews.com
Menteri Susi dan Sudjiwo Tedjo 

TribunWow.com/Lailatun Niqmah

TRIBUNNEWS.COM - Penenggelaman kapal asing yang mencuri ikan di laut Indonesia masih menjadi perdebatan di linimasa.

Hal tersebut ramai dibicarakan setelah beberapa pihak meminta Menteri Perikanan dan Kelautan Susi Pudjiastuti menghentikan penenggelaman kapal.

Yaitu Wapres Jusuf Kalla dan Menteri Luhut Binsar Pandjaitan yang tidak setuju ada penenggelaman kapal, terutama setelah banyak negara melayangkan protes. 

Terkait hal tersebut, seniman Sudjiwo Tedjo turut memberikan komentar.

Hal tersebut ia sampaikan melalui akun Twitter @sudjiwotedjo yang diunggah pada Rabu (10/1/2018).

Sudjiwo Tedjo membuat dialog imajiner yang menanyakan apakah Menteri Susi mengghormati Menteri Luhut Pandjaitan.

Halaman Selengkapnya >>

Sumber: TribunWow.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved