Minggu, 5 Oktober 2025

Kebakaran Glodok Plaza

3 Sosok Pramugari Hilang Diduga Jadi Korban Kebakaran Glodok Plaza, Pamit Jalan-jalan, Pesta Ultah 

3 pramugari diduga jadi korban kebakaran Glodok Plaza, ada yang merayakan selesai ujian serta hadiri undangan ulang tahun teman.

ist/ho/TribunMedan.com
Kolase foto pramugari Oshima Yukari dan kebakaran Glodok Plaza. 3 pramugari diduga jadi korban kebakaran Glodok Plaza, ada yang merayakan selesai ujian serta hadiri undangan ulang tahun teman. Mereka yakni Aulia Belinda, Indira Seviana Bela dan Oshima Yukari. 

Pasalnya, jenazah ditemukan dalam kondisi memprihatinkan dan sulit dikenali.

“Untuk yang kemungkinan belum ditemukan, kami masih melakukan pencarian. Tentu saja dengan melihat kondisi,” ujarnya.

Dari beberapa orang yang dilaporkan hilang menjadi korban kebakaran, 3 di antaranya merupakan pramugari.

 

Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul SOSOK 3 Pramugari Hilang Diduga Jadi Korban Kebakaran Glodok Plaza, Ada yang Baru Lulus Ujian, https://medan.tribunnews.com/2025/01/18/sosok-3-pramugari-hilang-diduga-jadi-korban-kebakaran-glodok-plaza-ada-yang-baru-lulus-ujian?page=all

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved