Lagi, Aksi Jambret di Jalan HR Rasuna Said Kuningan Tewaskan Korban
Aksi kejahatan jalanan kembali terjadi di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan. Jumat (5/4/2019) dini hari, dua perempuan menjadi korban penjambretan
Editor:
Fajar Anjungroso
Akhirnya, jambret sadis yang menewaskan Warsilah menyerahkan diri.
Pria bernama Sandi Haryanto (27) itu mengaku takut lantaran merasa dihantui oleh korban yang meninggal karena terjatuh dari ojek online (ojol), setelah ia menarik tasnya.
"Selalu kebayang, saya takut. Setelah saya tahu korban meninggal," kata Sandy di Mapolres Metro Jakarta Pusat, Senin (9/7/2018).
Sandi menyerahkan diri ke polisi, atas saran pamannya, sebab dengan menyerahkan diri diharapkan dapat meringankan hukuman.