Pemilu 2024
PSI Tak Daftarkan Nama Wakil Menteri ATR/BPN Raja Juli Antoni Jadi Caleg Pemilu 2024, Ini Alasannya
PSI harus memastikan Raja Juli menuntaskan kerja-kerjanya sebagai Wakil Menteri ATR/BPN sampai akhir masa jabatan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Penulis:
Ibriza Fasti Ifhami
Editor:
Dewi Agustina
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR/BPN) Raja Juli Antoni.Partai Solidaritas Indonesia (PSI) tak mendaftarkan nama Wakil Menteri ATR/BPN sekaligus Sekretaris Dewan Pembina PSI Raja Juli Antoni sebagai calon legislatif (caleg) Pemilu 2024.TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
"Karena kami yakin untuk menghadirkan perubahan di DPR dengan menawarkan calon anggota legislatif bebas korupsi," tegasnya.
Giring berjanji pihaknya akan meneruskan arah pemerataan pembangunan yang pondasinya telah diletakkan oleh Jokowi.
"Bagi kami, Jokowi tidak hanya seorang negarawan Indonesia. Pak Jokowi sudah menjadi ide besar, gagasan besar tentang Indonesia yang kita cita-citakan," ujarnya.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.