Minggu, 5 Oktober 2025

Gramedia Luncurkan Buku ''I DO'' Karangan Meilinda Sutanto, Bahas Cara Menciptakan Pernikahan Indah

Tren pernikahan zaman sekarang memasuki fase baru. Angkanya secara konsisten mengalami penurunan, perceraian kian meningkat dan pemberitaan

Penulis: Lita Febriani
Editor: Hendra Gunawan
Lita Febriani/Tribunnews.com
Meilinda Sutanto saat peluncuran buku "I DO" yang diterbitkan oleh Gramedia dan Elexmedia, Jakarta, Jumat (5/7/2024) 

"Buku ini cocok bagi siapapun yang baru ingin menikah, orang yang sedang serius menuju pernikahan, yang skeptis atau bahkan tidak percaya dengan pernikahan, orang yang berniat untuk menjalin hubungan, tetapi terkendala waktu, tanggung jawab atau trauma, mereka yang telah bercerai, mertua, menantu, ipar atau orang yang sudah menikah," ungkap Meilinda.

Meilinda berharap, mereka yang membaca buku "I DO" dapat lebih menyadari betapa pentingnya menciptakan kebahagiaan versi masing-masing.

"Ketika harus memilih untuk single, menikah, cerai, atau menikah lagi, pilihlah untuk bahagia," ucapnya.

Buku "I DO" karya Meilinda Sutanto bisa didapatkan di seluruh toko buku Gramedia di seluruh indonesia.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved