Kamis, 2 Oktober 2025

Bocah 7 Tahun Bercosplay Annabelle Agar Bisa Beli Tas Baru, Pasang Tarif Rp 7000 untuk Sekali Selfie

Bocah 7 tahun asal Sabah, Malaysia mendadak menjadi pusat perhatian penduduk lokal setelah ia bercosplay salah satu karakter dalam film, Annabelle.

Penulis: Tiara Shelavie
Tribunnews/kolase
Bell 

Stacy mengungkapkan bahwa anaknya langsung hitung menghitung uang sepulangnya ke rumah.

Bell berharap uangnya cukup untuk membeli tas tepat waktu.

Akhirnya, berkat banyaknya dukungan yang diterima Bell, ia bisa mendapatkan tas impiannya hanya dengan 2 hari.

Tak hanya itu, Bell mendapat diskon, ia bisa mendapatkan tas itu seharga RM140.

Sang ibu pun merasa terenyuh akan kebaikan hati netizen.

Meski ada yang secara langsung menawarkan tas dan memberi donasi, tapi Stacy menolaknya.

"Doa kalian adalah yang paling berarti bagi anakku," ungkap Stacy.

Bell terlihat sangat bahagia setelah mendapatkan tas impiannya.

Ayahnya pun turut bangga anaknya bisa berusaha sendiri mendapatkan barang yang ia inginkan.

(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved