Jumat, 3 Oktober 2025

Manfaat Sekaligus Efek Samping Makan Buah Nangka

Buah nangka tak asing buat orang Indonesia. Buah itu mudah ditemukan di pasar-pasar tradisional.

Editor: Willem Jonata
Freepik
Berbagai manfaat buah nangka untuk kesehatan 

Nangka juga mengandung potasium tinggi, yang bisa berbahaya bagi penderita penyakit ginjal kronis (PGK) atau gagal ginjal akut.

Orang dengan kondisi ini dapat mengalami hiperkalemia jika mengonsumsi banyak kalium.

Hiperkalemia adalah penumpukan kalium dalam darah yang dapat menyebabkan kelemahan, kelumpuhan, dan serangan jantung.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Manfaat dan Bahaya Konsumsi Buah Nangka

Sumber: Kompas.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved