Minggu, 5 Oktober 2025

Konflik Palestina Vs Israel

Menanti Putusan Kasus Genosida Israel, Presiden Iran Sebut Dunia Tuntut Keputusan yang Adil dari ICJ

Mengenai sidang kasus genosida Israel, Ebrahim Raisi menyinggung soal putusan yang adil dari ICJ.

Penulis: Nuryanti
AFP/ROBIN UTRECHT
Simpatisan Palestina mengambil bagian dalam demonstrasi saat sidang di Mahkamah Internasional (ICJ) mengenai pengaduan genosida oleh Afrika Selatan terhadap Israel, di Den Haag, pada 11 Januari 2024. 

"Niat yang diutarakan adalah penghancuran kehidupan warga Palestina,” kata pengacara Tembeka Ngcukaitobi.

Kementerian luar negeri Otoritas Palestina menyambut baik kasus tersebut.

Mereka mengatakan dalam sebuah pernyataan tertulis bahwa Afrika Selatan memberikan bukti yang jelas jika Israel dengan sengaja dan sistematis melanggar kewajibannya berdasarkan Konvensi Genosida.

(Tribunnews.com/Nuryanti)

Berita lain terkait Konflik Palestina Vs Israel

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved