Berita Viral
VIRAL Video Aksi Penyelamatan 5 Ekor Gajah yang Terjebak di Lumpur, Dapat Pujian dari Warga Malaysia
VIRAL Video Aksi Penyelamatan 5 Ekor Gajah yang Terjebak di Lumpur, Dapat Pujian dari Warga Malaysia
Orang-orang di sekitar melihat gajah-gajah itu berjalan dengan antisipasi.
Baca: Video Pemotor Kabur Saat Razia, Malah Terkapar di Trotoar Usai Tabrak Mobil
Baca: Wiranto Janjikan Buka Akses Internet di Papua Setelah Seminggu Lebih Diblokir
"Naik! Naik!," suara terdengar dari balik video.
Butuh waktu cukup lama bagi para gajah itu untuk berjalan dan menaiki tanjakan.
Namun setelah semua gajah berhasil keluar dari lubang, suara orang-orang di sekitar terdengar berteriak senang dan bertepuk tangan.

Rozaidan berkata gajah-gajah itu bebas sekitar jam 6 sore dan dalam kondisi baik.
Gajah-gajah itu akan diproses untuk masuk ke hutan terdekat bersama.
Hingga kini, video penyelamatan gajah itu telah dibagikan lebih dari 25 ribu kali dengan 36 ribu likes.
Banyak netizen yang kagum dan memberikan pujiannya atas aksi penyelamatan gajah itu.
Baca: TERUNGKAP Penyebab Wajah Sandiaga Uno Kusut saat Pengumuman Pilpres: Diusir Prabowo? Ini 7 Faktanya
Muhamad Azhar Azmi: Terharu dgn usaha dri anda semua..semoga Allah membalas segala kebaikan kamu semua..Alhamdulillah semua selamat..Tahniah Perhilitan
Zul Fadli Harun: Terbaik tahniah pada jabatan PERHILITAN,moga Allah murahkan rezeki anda semua
Sak Sak Poksak: Alhamdulillah terharu rasanya tengok video ni.terima kasih perhilitan kerana pertolongan anda itu
Zainab Joned: Alhamdulillah....syabas Jabatan Perhilitan,moga ALLAH SWT memberi ganjaran rahmatnya kerana telah berjaya menolong gajah2 tu naik kedarat....jazakallah tabarakallah allahhumma aamiiin...
Mas Dayana Hairuddin: Terbaik.....
Gajah yang hujung tu pusing belakang mesti nak cakap gracias terima kasih. Moga anak cucu kita dapat melihat haiwan haiwan ini secara real bukan sekadar gambar di buku
Simak videonya berikut:
(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)