Selasa, 7 Oktober 2025

Akankah Yakuza Jepang Bertahan Jadi Organisasi Kejahatan Terkaya di Dunia?

Dulu Yamaguchigumi per 2014 tercatat memiliki kekayaan sedikitnya 8 triliun yen atau sekitar 80 miliar dolar AS.

Editor: Dewi Agustina
Istimewa
Data berbagai kekayaan organisasi kejahatan di dunia dari Fortune 2014. 

Kesulitan tersebut berupa kesempatan cari uang di dunia kejahatan, dimanfaatkan oleh mafia China yang ada di Jepang dengan caranya sendiri dan hal ini membuat yakuza gemas dan mencari strategi agar "kue" penghasilan tak berkurang. Tetapi bisa mengajak serta pihak luar itu (pihak ketiga) sebagai pemasok uang pendapatan yang besar juga.

Saat ini memang masih bekerjasama dengan mafia China tersebut sepanjang "kue" yakuza tidak berkurang dan tidak merugikan keberadaan yakuza di tempat-tempat pencarian uang selama ini.

"Namun di masa depan tak ada yang tahu apakah kelompok pihak ketiga tersebut akan masuk bergabung ke yakuza atau tidak, belum ada yang tahu karena kemungkinan juga ada di mana saat ini sebenarnya beberapa kelompok yakuza banyak dipengaruhi orang keturunan Korea di Jepang, umumnya sudah generasi ketiga orang Korea yang ada di Jepang," jelasnya lagi.

Info lengkap yakuza bisa dibaca di www.yakuza.in.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved