Krisis Libya
Paus Benediktus XVI Berdoa Untuk Libya
Sri Paus Benedictus XVI mengeluarkan seruan pada para pemimpin politik dan militer, agar menjaga keselamatan warga sipil Libya
Editor:
Sonny Budhi Ramdhani
TRIBUNNEWS.COM, VATIKAN - Sri Paus Benedictus XVI mengeluarkan seruan pada para pemimpin politik dan militer, agar menjaga keselamatan warga sipil Libya Paus menyatakan hal ini usai misa Ahad
Sri Paus juga berharap dan mengupayakan, agar kelangsungan aliran bantuan kemanusiaan bagi rakyat Libya tetap bisa berjalan.
Selain itu, Sri Paus juga berdoa bagi semua orang yang menjadi korban akibat pergolakan di Libya. (rnw)