Minggu, 5 Oktober 2025

Pajak Tinggi dan Banyaknya Aturan, Petani Eropa Blokir Jalan

Selasa, 30 Januari 2024 14:19 WIB
Petani Perancis mengendarai traktor mereka untuk mengganggu lalu lintas di jalan departemen 137 antara Rennes dan Saint-Malo untuk memprotes pajak dan penurunan pendapatan, dekat Tinteniac pada 24 Januari 2024. Para petani Eropa sedang memberontak. Kemarahan tersebut telah menyebabkan penyumbatan jalan dan parade traktor dalam beberapa minggu terakhir, dimana para petani melakukan protes mereka ke jalan di Perancis, Jerman, Polandia dan Rumania, setelah sebelumnya di Belanda. Mulai dari kenaikan harga bahan bakar, kemarahan terhadap peraturan ramah lingkungan hingga apa yang dikatakan para petani sebagai persaingan tidak sehat dari impor Ukraina, daftar keluhannya sangat panjang. (Photo by DAMIEN MEYER / AFP)
Editor Herudin
Byline/Fotografer DAMIEN MEYER
Byline Title STF
Category WAR
Supp Category agriculture
Date Created 20240124
Credit AFP
Source AFP
City Tinténiac
Province Ille-et-Vilaine
Country France
Copyright copyright
KOMENTAR

Berita Terkait