Kecamatan Ketapang Siap Lakukan Perekaman E-KTP
Kecamatan Ketapang akan mulai melakukan perekama
TRIBUNNEWS.COM LAMPUNG - Kecamatan Ketapang akan mulai melakukan perekaman E-KTP pada tanggal 17 Juli mendatang. Saat ini, ungkap Camat Ketapang Maturidi Ismail, masih melakukan uji coba perekaman bagi para aparat desa dan kecamatan setempat.
"Kita sudah memulai perekaman sejak dua pekan lalu. Namun untuk tahap pertama kita uji coba," ungkapnya kepada Tribunlampung, Jumat (13/7/20123).
Dikatakannya, bahwa untuk wilayah Kecamatan Ketapang memiliki 35 ribu jiwa yang wajib KTP dari 16 Desa yang ada. Undangan bagi perekaman E-KTP pun, imbuhnya, sudah diterima pihaknya dari Disdukcapil berikut jadwal perekamannya.
Kecamatan Ketapang sendiri, terangnya, telah mendapatkan dua peratalan untuk perekaman E-KTP. Dan saat ini, tambahnya, sedang menunggu bantuan genset untuk mengantisipasi bila terjadi gangguan pemadaman listrik.(ded)
Berita Terkait :
- Pemeran Video Porno Ampelgading Diburu Polisi 10 menit lalu
- Menpora: Ini Setelah PON Mau Dijadikan Mal Ya ? 10 menit lalu
- Menpora Kunjungi Tempat Pertandingan PON 17 menit lalu
- Sidang Paripurna DPRD Riau Akhirnya Ditunda 22 menit lalu
- Akan Ada Pertambangan Besar-besaran di Babel . 27 menit lalu
- Hari Ini Lima Atlet Anggar Kaltim Bertanding 43 menit lalu
- PSSI Kaltim Minta Drawing Cabor Sepakbola PON 201