3 Kota di Indonesia Ini Masuk 100 Kota Populer untuk Destinasi Wisata Global 2019
Tiga kota di Indonesia masuk dalam daftar 100 Kota Paling Populer untuk Destinasi Wisata Global 2019
TRIBUNNEWS.COM - Tiga kota di Indonesia masuk dalam daftar 100 Kota Paling Populer untuk Destinasi Wisata Global 2019 yang dirilis oleh Euromonitor International dalam Laporan 100 Destinasi Kota Teratas
Tiga kota tersebut adalah Denpasar, Jakarta, dan Batam.
Laporan ini berfokus pada peringkat kota-kota terkemuka dunia berdasarkan kedatangan turis asing.
Hasilnya menunjukkan bahwa 5 dari 10 kota paling banyak dikunjungi pada 2018 berada di Asia Pasifik. HALAMAN SELANJUTNYA > > > >
• 4 Tempat Unik yang Cuma Ditemukan di Australia, Termasuk Ibu Kota Ufo di Northern Territory
• 6 Fakta Unik Paris, Kota Populer di Eropa yang Hanya Punya Satu Tanda Berhenti
TONTON JUGA