Minggu, 5 Oktober 2025

4 Destinasi di Afrika Selatan ini Jadi Saksi Bisu Perjuangan Nelson Mandela

Meski hanya menjabat satu periode, Nelson Mandela akan selamanya dikenang sebagai pemimpin yang paling berpengaruh di Afrika Selatan.

Reference.com
Nelson Mandela 

(TribunStyle.com/Apriani Alva)

TRIBUNNEWS.COM - Meski hanya menjabat satu periode, Nelson Mandela akan selamanya dikenang sebagai pemimpin yang paling berpengaruh di Afrika Selatan.

Bukan hanya karena ia presiden berkulit hitam pertama, namun karena ia bekerja tanpa lelah baik sebelum maupun setelah menjabat sebagai presiden.

Ia membawa perdamaian bagi persamaan ras di berbagai negara.

Kini wajahnya muncul di mata uang nasional dan hari kepergian Nelson Mandela diperingati di seluruh negeri.

Jika ingin napak tilas mengikuti sejarah kehidupanya, berikut TribunTravel.com merangkum 4 destinasi di Afrika Selatan, seperti dilansir dari laman tripsavvy.com.

Selengkapnya, yuk simak ulasan berikut.

Halaman Selengkapnya >>>

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved