TOPIK
Piala Bhayangkara
-
Kim Kurniawan Yakin Persib Lolos Babak Penyisihan Grup Piala Bhayangkara
Pemain Persib, Kim Jeffrey Kurniawan, yakin timnya mampu lolos dari babak penyisihan grup A Piala Bhayangkara 2016.
-
Mitra Kukar Tak Pasang Target Apapun di Piala Bhayangkara
Turnamen yang akan digelar pada 17 Maret 2016 ini membuat Mitra Kukar menilai semua tim tersebut sangat berat.
-
Dejan Antonic Anggap Grup Persib Bandung Seperti Liga Champions
Di grup lain, Bali United sebagai tuan rumah akan bersaing dengan Persipura Jayapura, Arema Cronus, Persija Jakarta dan tim pendatang baru PS Polri.
-
Jadwal Lengkap Piala Bhayangkara
Klub berjuluk Maung Bandung itu akan bermain melawan Mitra Kukar pada tanggal 17 Maret 2016, pukul 20.00 WIB.
-
Pelatih Persib Sebut Persaingan Grup A Piala Bhayangkara Seperti Liga Champions
Pelatih Persib Bandung, Dejan Antonic, menyebut persaingan tim yang bertanding di grup A Piala Bhayangkara seperti yang terjadi di Liga Champions.
-
Pembagian Grup Piala Bhayangkara
Sebanyak 10 tim sudah dipersiapkan untuk mengikuti turnamen yang sekaligus memperingati hari jadi Polri ke 70 tahun.
-
Bali United Satu Grup dengan Persija dan Persipura di Piala Bhayangkara
Bali United (Bali) dan Persib Bandung (Bandung) ditunjuk sebagai tuan rumah babak penyisihan grup turnamen yang diikuti 10 klub ini.
-
Pelatih Persib Bandung Bingung Kenapa Harus Uji Coba Lawan PS Polri
Menurutnya pertemuan kedua tim tidak ideal dalam waktu dekat ini.
-
Jelang Piala Bhayangkara, Fisik Pemain Persija Meningkat
Nimrot akan terus mendampingi skuad klub berjuluk Macan Kemayoran itu.
-
Hargianto Mengaku Cocok Dilatih Bambang Nurdiansyah
Menurut Hargianto, sebagai pemain harus mengikuti visi dan misi apa yang diinginkan oleh pelatih.
-
Pemilik Bali United Rela Pemainnya Dipinjam PS Polri
"Kalau diambil klub lain saya tidak setuju, kalau ke PS Polri kan untuk negara," kata Yabes.
-
PS Polri Masih Dalam Tahap Kekompakkan Makanya Diikuti Outbond Supaya Lebih Kompak
Diisi wajah-wajah baru, PS Polri bisa dibilang sampai saat ini masih dalam tahap kekompakan pemain.
-
Bendol Kecewa Palembang Tak Jadi Tuan Rumah Piala Bhayangkara
Selain itu diakuinya bermain di depan publik sendiri akan dapat meningkatkan kepercayaan diri anak asuhnya.
-
Bendol Kecewa Sriwijaya FC Batal Jadi Tuan Rumah Piala Bhayangkara
Menurut eks pelatih timnas senior ini, Palembang seharusnya layak mendapat kesempatan untuk menjadi tuan rumah
-
PS Polri Masih Butuh Bek dan Penyerang
Saat ini timnya sudah kedatangan pemain baru, salah satunya pemain dari Persipura Jayapura.
-
Dua Pemain Surabaya United Dipinjam PS Polri
Ada sejumlah pemain muda di tim berjuluk The Great Alligator tersebut yang dipinjam klub lain untuk berlaga di turnamen itu.
-
Surabaya United Pinjamkan Pemain Setelah Tak Diundang Piala Bhayangkara
Dikonfirmasi mengenai hal ini, pelatih Surabaya United, Ibnu Grahan membenarkan informasi tersebut.
-
Kapolri Pastikan Persipura Ikut Piala Bhayangkara
Sebelumnya Persipura beberapa hari yang lalu sudah mengutarakan akan membubarkan timnya akibat finansial yang dialaminya.
-
Pemain U-21 Bisa Main Full Time di Piala Bhayangkara
"Nantinya kalau mau diganti ya harus pemain U21 juga," lanjutnya.
-
Daftar 10 Tim Peserta Piala Bhayangkara
Kesepuluh tim tersebut dipilih karena mempunyai rangkaian cerita yang baik dipersepakbolaan Indonesia.
-
Piala Bhayangkara Kerja Sama dengan EO Milik Joko Driyono
Piala Bhayangkara rencananya akan berlangsung dari tanggal 17 Maret hingga 3 April 2016.
-
PS Polri Bidik Mantan Penyerang Timnas Indonesia U-19
Direktur Klub PSM, Sumirlan dan Media Officer, Ramli Manong menyebut syarat administrasi peminjaman Maldini sudah diterima pihak manajemen.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved