TOPIK
Korupsi Bansos Covid di Kemensos
-
Juliari Mengaku Tak Pernah Instruksikan Anak Buah untuk Pungut Biaya ke Vendor Bansos
Eks Menteri Sosial RI Juliari Peter Batubara kembali menjalani sidang lanjutan pada hari ini, Senin (19/7/2021) di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi
-
Hadir Secara Virtual, Eks Mensos Juliari Batubara Jalani Sidang Pemeriksaan Terdakwa Hari ini
Jalani sidang pemeriksaan terdakwa, Juliari Batubara hadir secara virtual dari ruang tahanan KPK.
-
Eks Pejabat Kemensos Ungkap Ratusan Ribu Kuota Bansos Covid-19 Jatah Untuk Ihsan Yunus
Adi Wahyono membenarkan kuota 400 ribu paket bansos sembako Covid-19 di Kemensos merupakan jatah untuk Anggota DPR RI Ihsan Yunus.
-
Apa Arti Kode 'Tiga Jari' dari Juliari kepada Hotma Sitompul?
Mulanya ia sempat salah kaprah dengan menduga bahwa tiga jari yang diberikan Juliari bermaksud Rp 300 juta.
-
Sidang Korupsi Bansos, Saksi Beberkan Maksud Kode "Tiga Jari" Juliari untuk Hotma Sitompul
Adi Wahyono membeberkan maksud kode tiga jari dari eks Mensos Juliari Peter Batubara untuk Pengacara Hotma Sitompul.
-
Ini Respons Penyidik Praswad Seusai Diputus Bersalah Dewas KPK
Sanksi diberikan usai Praswad dinyatakan terbukti melakukan perundungan dan pelecehan terhadap saksi kasus bansos
-
Saksi Cerita Anak Buah Juliari Sering Titip Uang untuk Hotma Sitompul
Pengadilan Tipikor Jakarta kembali menggelar sidang dugaan korupsi bansos untuk terdakwa eks Menteri Sosial Juliari Peter Batubara.
-
Hakim Tolak Penggabungan Gugatan Ganti Rugi Bansos pada Perkara Juliari
Pasalnya domisili Juliari selaku tergugat yang tertuang dalam dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) KPK bertempat di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
-
Terkait Kasus Bansos, Juliari Batubara Bantah Minta Fee dari Vendor Bansos
Juliari menegaskan tidak mengetahui terkait adanya pungutan fee senilai Rp 10 ribu dari setiap vendor pengadaan bansos covid-19.
-
Hakim Minta Eks Mensos Juliari Berkata Jujur Saat Sidang: Jangan Persulit Diri Sendiri
Hakim mengingatkan mantan Menteri Sosial Juliari Peter Batubara agar jujur dalam memberikan keterangan di persidangan.
-
Eks Kasatgas KPK: Kerugian Negara Dalam Kasus Korupsi Bansos Covid-19 Bisa Mencapai Rp 2 Triliun
Kasus suap bantuan sosial (bansos) Covid-19 yang menyeret eks Menteri Sosial Juliari Peter Batubara berpotensi merugikan negara hingga Rp 2 triliun.
-
Penyidik KPK Sebut Uang Korupsi Bansos Belum Terungkap Semua
Nainggolan mengibaratkan duit suap sebanyak Rp32 miliar yang didakwakan diterima Juliari sebagai 'uang rokok'.
-
Ahli Hukum Pidana Sebut Permohonan JC Eks Pejabat Kemensos Timbulkan Konflik Kepentingan
Hal ini lantaran Matheus Joko merupakan terdakwa dan juga saksi mahkota dalam kasus dugaan suap pengadaan bansos Covid-19.
-
Dua Penyidik Kasus Bansos Covid-19 Serahkan Pleidoi ke Dewan Pengawas KPK
para penyidik yang dilaporkan oleh saksi kasus suap bansos Covid-19, Agustri Yogasmara alias Yogas, menyatakan bahwa proses pelaporan dugaan pelanggar
-
Respons Juliari Batubara soal Pengajuan JC Terdakwa Bansos Matheus Joko Santoso
Terdakwa kasus dugaan suap bantuan sosial (bansos), Matheus Joko Santoso (MJS), terus melempar tanggung jawab kepada eks Menteri Sosial Juliari Batuba
-
Eks Mensos Juliari Batubara Digugat Ganti Rugi Bansos Covid-19 Rp 16,2 Juta, Ini Respons Kuasa Hukum
Maqdir Ismail menanggapi adanya upaya belasan masyarakat yang mengaku korban perkara korupsi Bansos Covid-19 menggugat kliennya.
-
Vendor Bansos Bantah Adanya Potongan Rp 10 Ribu Setiap Paket Sembako
Hal ini disampaikan Chandra Andirati yang merupakan pihak swasta atau vendor pengadaan bansos.
-
Politikus PDIP Ihsan Yunus Mengaku Pernah Bertemu Eks Mensos Juliari Batubara, Ini yang Dibahas
Politikus PDIP Ihsan Yunus membenarkan dirinya pernah bertemu Eks Menteri Sosial RI Juliari Peter Batubara secara singkat.
-
Saksi Ungkap Pertemuan Eks Mensos Juliari Batubara dengan Politisi PDIP Ihsan Yunus
Hakim Damis mencoba menggali pengetahuan Eko mengenai isi perbicangan antara Ihsan Yunus dan Juliari.
-
Politisi PDIP Ihsan Yunus Ngaku Diminta Broker untuk Ikut Program Bansos Covid-19 di Kemensos
Ihsan dihadirkan untuk didengarkan kesaksiannya atas perkara yang menjerat Juliari Batubara.
-
Permintaan Ganti Rugi Korban Bansos Covid-19 Senilai Rp16,2 Juta Ditolak Hakim
18 orang yang mengaku menjadi korban kasus dugaan korupsi bantuan sosial (bansos) di Kementerian Sosial (Kemensos) menyambangi Pengadilan Negeri Tinda
-
Belasan Orang Gugat Juliari Batubara Ganti Rugi Bansos Covid-19 Senilai Rp 16,2 Juta
Gugatan ini berbeda dengan pidana uang pengganti yang nantinya akan dibayarkan Juliari atas perkaranya.
-
Jaksa Hadirkan Ihsan Yunus dan Empat Saksi Lain di Sidang Dugaan Suap Bansos Juliari Batubara
Sidang yang digelar Senin (21/6/2021) hari ini, beragendakan pemeriksaan saksi yang dihadirkan jaksa penuntut umum pada Komisi Pemberantasan Korupsi.
-
Hari Ini Jaksa KPK Hadirkan Hotma Sitompul di Sidang Kasus Bansos Covid-19 Juliari Batubara
Majelis hakim Tipikor sebelumnya tidak mengabulkan permintaan advokat Hotma Sitompul untuk memberikan keterangan melalui telekonferensi bagi Juliari.
-
Ini Alasan Pejabat Kemensos Yakin Yogas Operator Politikus PDI-P Ihsan Yunus
Saya tidak tahu persis karena ada tim saya yang menangani dan Pak Ihsan juga langsung kepada Pak Joko," jawab Syafii.
-
Klaim Cuma Ikuti Perintah Atasan, Matheus Joko Ajukan Justice Collaborator di Kasus Korupsi Bansos
Permohonan JC diajukan oleh kuasa hukum Matheus dalam sidang yang berlangsung di Pengadilan Tipikor Jakarta, Selasa (15/6/2021).
-
Sidang Kasus Bansos, Saksi Mengaku Dimintai Uang Rp 400 Juta oleh 2 Eks Pejabat Kemensos
"Pernah diminta kontribusi?" tanya Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam sidang di Pengadilan Tipikor Jakarta, Jakarta Pusat, Selasa (15/6/2021).
-
Pejabat Kemensos Yakini Yogas Adalah Operator Politikus PDI-P Ihsan Yunus, Ini Alasannya
Adi kemudian mengonfirmasi isi Berita Acara Pemeriksaan (BAP) poin 6 milik Syafii perihal pesan Ihsan Yunus saat datang ke
-
Saksi Ngaku Ditagih 'Uang Kontribusi' Rp 400 Juta oleh Dua Eks Pejabat Kemensos
"Pernah diminta kontribusi?" tanya Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam sidang di Pengadilan Tipikor Jakarta, Jakarta Pusat, Selasa (15/6/2021).
-
Hakim Tolak Permintaan Hotma Sitompul Hadir Virtual Sebagai Saksi Kasus Bansos
Pengacara kondang Hotma Sitompul tak menghadiri persidangan perkara Bansos Covid-19 yang menjerat eks Menteri Sosial Juliari Batubara.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved