TOPIK
Calon Kepala BIN
-
Pimpinan DPR Sudah Terima Undangan Pelantikan Budi Gunawan
Fahri Hamzah mengaku sudah menerima undangan untuk menghadiri pelantikan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN).
-
Usai Temani Duterte ke Tanah Abang, Jokowi Lantik Budi Gunawan jadi Kepala BIN
Pelantikan Kepala BIN, akan digelar sore ini, Jumat (9/9/2016), pada pukul 17.30 WIB di Istana Negara
-
Paripurna DPR Sahkan Budi Gunawan Jadi Kepala BIN
Abdul Kharis Almasyhari menyampaikan bahwa pihaknya telah melakukan uji kepatutan dan kelayakan terhadap Budi Gunawan
-
Sekilas Riwayat Budi Gunawan
Komjen Pol Budi Gunawan berjanji akan menjalankan tugasnya sebagai Kepala Badan Intelijen Negara dengan baik
-
Ditemani Buwas, Budi Gunawan Lolos Jadi Kepala BIN
Abdul Kharis mengatakan Budi Gunawan menguasai fungsi dan peran BIN. Termasuk, ideologi politik, persoalan terorisme dan proteksi masyarakat.
-
Fraksi Golkar Tak Akan Ajukan Pertanyaan Saat Uji Kelayakan Budi Gunawan
Wakapolri Komjen (Pol) Budi Gunawan (BG) menjalani uji kelayakan dan kepatutan di Komisi I DPR.
-
Budi Gunawan Minta Penyampaian Visi Dilakukan Terbuka
Usai membuka rapat, ia menyampaikan hasil rapat internal Komisi I DPR dimana fit and proper test digelar secara tertutup.
-
Budi Gunawan Terlihat Santai Saat Ikuti Fit and Proper Test di Komisi I DPR
BG yang mengenakan seragam Polri itu terlihat santai saat memasuki ruang rapat Komisi I. Tidak terlihat wajah kecemasan
-
Kenakan Pakaian Dinas Lengkap, BG Tampak Tenang Jalani Uji Kelayakan
Saat menjalani sesi pemnyampaian visi, BG memakai kacamatanya. Ia langsung menatap komputer jinjing yang sudah dipersiapkannya.
-
'DPR Harus Pastikan BG Loyal Ke Presiden Jokowi Bukan Ke Yang Lain'
BG dikenal akrab dengan berbagai kalangan, termasuk partai politik. Mantan ajudan Megawati Soekarnoputri itu supel dan mudah diterima.
-
Budi Gunawan Uji Kelayakan, Penjagaan Ruang Rapat Komisi I Diperketat
Budi Gunawan telah hadir sekitar pukul 09.15 WIB. Ia mengenakan seragam kepolisian memasuki ruang tunggu Komisi I DPR.
-
Hari Ini, Komisi I Uji Kelayakan Budi Gunawan sebagai Calon Kepala BIN
Komisi I DPR akan menggelar uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper test Calon Kepala BIN Budi Gunawan
-
Hari Ini Surat Usulan Presiden Perihal Pergantian Kepala BIN Dibacakan di Rapat Paripurna
Dirinya berharap rapat Bamus dapat segera menentukan waktu uji kepatutan dan kelayakan di Komisi I.
-
IPW Setuju Budi Gunawan Jabat Kepala BIN
Luasnya wilayah Indonesia, terutama kawasan pantai menjadi ancaman tersendiri bagi perekonomian Indonesia.
-
Wow, Harta Kekayaan Budi Gunawan Rp 22,65 Miliar Lebh
Dalam LHKPN itu, jenderal bintang 3 Polri itu melaporkan harta tidak bergerak sebesar Rp21.543.934.000.
-
Komisi I Akan Tanya BG Soal Peran BIN Berantas Terorisme
Selama kurang lebih satu jam Pratikno melakukan pertemuan tertutup dengan Pimpinan DPR di lantai 3 Gedung Nusantara III.
-
Anggota DPR Yakin BG Mampu Perkuat Deteksi Dini dan Peringatan Dini Intelijen Negara
Karena itu dibutuhkan pimpinan BIN yang mampu menjalankan tugas dan wewenang dengan sungguh-sungguh, seksama
-
Budi Gunawan Akan Jalani Fit and Proper Test Kepala BIN, Prosesnya Bakal Lancar
Budi pernah lolos uji kepatutan dan kelayakan sebagai calon Kapolri di Komisi III beberapa waktu silam.
-
Komjen Sjafruddin Gantikan Budi Gunawan
Sosok Budi diyakini dapat meneruskan keberhasilan jenderal Polisi yang pernah mendapatkan jabatan Kepala BIN sebelumnya, yakni Jenderal (Purn) SutantS
-
Kontras Sayangkan Yang Dicalonkan Jadi Kepala BIN Budi Gunawan
Puri menyinggung masa lalu Budi Gunawan yang pernah tersangkut kasus suap dan gratifikasi yang ditangani KPK
-
Guyonan Sutiyoso untuk Jokowi
Bang Yos menyampaikan, sebagai prajurit siap melaksanakan apapun perintah Presiden.
-
Digital Intelligence Jadi Tantangan Calon Kepala BIN Budi Gunawan
Hal ini mengingat berbagai bentuk kejahatan modern yang mengancam eksistensi manusia dan negara, berbasis kegiatan digital.
-
Undangan Pelantikan Kepala BIN Salah Ketik, Anggota DPR Batal Hadir di Istana
"Iya saya dapat undangan salah juga. Badan Intelejen Nasional. Sebetulnya dianggap persoalan sederhana ya sederhana juga," kata Sukamta.
-
Mengintip Kekayaan Sutiyoso
harta Sutiyoso tercatat Rp 24,05 miliar dan 243.807 dolar Amerika Serikat.
-
Sutiyoso Akui Anggaran BIN Masih Kecil
Calon Kepala BIN Sutiyoso mengakui anggaran operasional institusi intelijen masih terbilang kecil sekitar Rp 2 triliun
-
Didukung DPR Jadi Kepala BIN, Sutiyoso akan Pelit Bicara
Sutiyoso bersyukur proses fit and proper test calon Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) di Komisi I DPR berjalan mulus.
-
7 Mahasiswi Tolak Sutiyoso Diamankan Pamdal DPR
Pengamanan dilakukan Pamdal karena tujuh srikandi tersebut nekat menerobos masuk ke dalam gedung kura-kura tersebut.
-
Sutiyoso Serius Dengarkan Kesimpulan Calon Kepala BIN
Pengambilan kesimpulan dilakukan Komisi I pada pukul 17.00 WIB, Selasa (30/6/2015) setelah mendengarkan jawaban Sutiyoso.
-
10 Fraksi Komisi I DPR Setuju Sutiyoso Jadi Kepala BIN
10 fraksi yang setuju yaitu fraksi Hanura, PPP, PDI Perjuangan, PKB, PAN, Demokrat, PKS, Gerindra, Golkar dan NasDem.
-
Bareskrim Cek Kelanjutan Kasus 27 Juli yang Libatkan Sutiyoso
Bareskrim Polri merespon permintaan dari perwakilan korban kasus 27 Juni yang tergabung dalam Tim Pembela Demokrasi Indonesia
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved