Kamis, 2 Oktober 2025

Tantan, Platform yang Siap Bantu Wanita Lebih Aktif dalam Mencari Calon Pasangan

Berbagai fitur yang bertujuan memudahkan para wanita menemukan belahan hatinya disediakan di aplikasi ini.

Editor: Choirul Arifin
HANDOUT
Aplikasi Tantan menyediakan sejumlah fitur untuk memudahkan para wanita menemukan belahan hatinya. 

Jack WU juga mengungkapkan, Tantan melihat Indonesia sebagai sebuah Negara dengan tingkat kemandirian wanita yang tinggi. Teknologi yang semakin berkembang dengan pesat membuka banyak kesempatan para wanita untuk lebih menunjukkan jati diri.

Peluang usaha, peluang meningkatkan karir, hingga tentu saja peluang untuk menemukan pasangan hidup. Jadi kini sudah waktunya untuk wanita untuk tidak lagi sekedar menunggu, namun mencari, menentukan dan menemukan pasangannya secara mandiri.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved