TAG
wisata deli serdang
Berita
-
Uniknya Air Terjun Sampuran di Deli Serdang, Bentuknya Seperti Tirai, Tebingnya bak Dipahat
Air Terjun Sampuran yang berada di Desa Liang STM Hulu, Deli Serdang, menjadi air terjun "tersembunyi" lantaran belum banyak orang yang tahu.
-
Asyiknya Bermain Air di Bimo Utomo, Waterpark ala Mahabarata di Deli Serdang, Sumatera Utara
Bima Utomo Waterpark, berada di area seluas 6 hektar di Jalan Ampera Pasar 6 Batang Jambu Desa Sidodadi, Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deli Serdang
-
Air Terjun Siurat-urat Deli Serdang, Jernih dan Indah, Tapi Jangan Datang ke Sini Saat Musim Hujan!
Kolamnya pun kelihatan jernih dan membuat ikan-ikan terlihat dengan mata telanjang anda menatapnya dari atas.
-
Melewati Hutan Belantara dan Tepi Jurang demi Masuk ke Goa Siurat di Desa Tanjung, Deli Serdang
Untuk mencapai goa ini, pendatang harus masuk ke hutan belantara, jalan di pinggir jurang dan naik turun tebing yang cukup terjal dan licin.
-
Kaus-kaus Bergambar Air Terjun Sipiso-piso Jadi Primadona Para Wisatawan, Apa Istimewanya?
Ada kaos bergambar air terjun, celana hingga rok katun khas Tongging yakni bergambar pemandangan gunung dan ikan.
-
Air Terjun Tangkahan, Lokasinya Tersembunyi, Wisatawan Akan "Dipaksa" Melewati Hutan Lebat
Seperti berada di ruang yang terjebak air hujan deras, Anda pun dijamin menikmati sensasi di balik air terjun dengan berteriak.
-
Pemandian Kassanova Deli Serdang, Tempat Ini Dipenuhi Pasangan yang Dimabuk Asmara
Jangan heran, jika wisata ke sana, Anda akan banyak melihat pemandangan pasangan yang sedang bermanja-manjaan di pondok terbuka.
-
Mau Lihat Senjata dan Busana Tradisional Toba, Karo, Simalungun? Datanglah ke Museum Deli Serdang
Museum ini menyimpan beragam tentang sejarah dan budaya di Kabupaten Deli Serdang.
-
Unik! Air Terjun Betala di Deli Serdang Ini Berada di Dekat Jalan Raya, Mudah Diakses Wisatawan
Sekitar air terjun didekorasi menjadi taman yang membuat para pengunjung betah berlama-lama di tempat tersebut.
-
Pemandian Kincir Deli Serdang: Objek Wisata yang Indah Itu Kini Sepi Gara-gara Pungutan Liar
Pemandian Kincir, di STM Hilir Deli Serdang kini tidak terawat dan kurang menarik minat wisatawan.
-
Menikmati Buah Sesuka Hati di Taman Buah Lubuk Pakam
Wisatawan boleh sesuka hati mengambil hasil pohon yang berada di tanah sekitar empat hektar tersebut.
-
Air Terjun Loknya, Sibolangit, Mudah Dijangkau, Pemandangannya Bikin Turis Berdecak Kagum
Perpaduan wisata air terjun, sungai, pepohonan rimbun, dan suasana pedesaan ada di lokasi wisata Air Terjun Loknya.
-
Keajaiban Sungai Dua Rasa, Deli Serdang: Mengalirkan Air Panas dan Dingin Secara Bersamaan
Sungai Dua Rasa di Desa Negeri Suah, Deli Serdang. Sungai ini menawarkan sensasi berbeda dari sungai lainnya.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved