TAG
Perairan Natuna
Berita
-
Minimnya Kualifikasi SDM dan Alutsista Jadi PR Berat Kepala Bakamla Aan Kurnia
Ia mengatakan, sebenarnya di level strategi Bakamla telah siap menjalankan tugasnya menjaga keamanan laut di Perairan Natuna.
-
Komisi VI DPR Sarankan Pertamina Aktif Eksplorasi Cadangan Migas Baru di Laut Natuna
Potensi cadangan migas Blok East Natuna sudah ditemukan sejak tahun 1973. Namun selama tak tersentuh oleh Pertamina.
-
Susi Pudjiastuti: Ilegal Fishing di Perairan Natuna Harus Dihukum Tanpa Kompromi
Susi Pudjiastuti menilai, ilegal fishing di Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) di wilayah perairan Natuna bukan masalah kedaulatan
-
Susi Pudjiastuti: Kapal Asing Boleh Melintasi Perairan Natuna, Tapi Jangan Nyolong Ikan
"Di atas teroritorial adalah hak setiap kapal untuk melewati, tapi tidak untuk lewat sambil nyolong ikan," ujar Susi
-
Anggota Komisi I Minta Perairan Natuna Dijaga 24 Jam
kalau penjagaan dilakukan maka kapal-kapal China tentu tak akan memasuki wilayah tersebut.
-
Bukan Hanya Ikan, Kurtubi Nilai China Incar Cadangan Migas di Natuna
Kurtubi menjelaskan hal itu diindikasi dari jumlah potensi migas di wilayah Natuna, jumlahnya empat kali lipat lebih besar dibanding di Blok Masela.
-
Profesor Hikmahanto Juwana Sebut Tiga Langkah untuk Pertahankan Hak Berdaulat di Perairan Natuna
Ada tiga hal yang harus dilakukan pemerintah Indonesia untuk mempertahankan hak berdaulat Indonesia di ZEE perairan Natuna Utara, Kepulauan Riau.
-
Kapal-kapal China Tinggalkan Natuna, Menlu China: Kami Harap Indonesia Tetap Tenang
Kepala Pusat Penerangan Mabes TNI, Mayor Jenderal Sisriadi mengatakan, kapal-kapal milik China terpantau telah meninggalkan Laut Natuna.
-
Penenggelaman Kapal di Era Susi Pudjiastuti Disarankan Kembali Diterapkan
Hikmahanto pun meminta pemerintah tegas terhadap kapal-kapal yang masuk tanpa izin ke wilayah Indonesia
-
Kapal Patroli Tetap Bertahan di Perairan Natuna Hingga Situasi Kembali Normal
Kepala Pusat Penerangan TNI Mayjen Sisriadi mengatakan, saat ini intensitas operasi masih belum berubah
-
Perbandingan Pernyataan Mahfud MD, Fadli Zon, dan Prabowo tentang China di Perairan Natuna
Perbandingan Pernyataan Mahfud MD, Fadli Zon, dan Prabowo tentang China di Perairan Natuna
-
Kapal China Masih di Natuna, Moeldoko: Jangan Samakan Laut dengan Darat
Moeldoko angkat bicara terkait kapal China yang masih berada di Perairan Natuna, Kepaluan Riau, ia menyebut jangan samakan jarak di laut dengan darat
-
Soal Natuna, Pemerintah Tidak Perlu Khawatirkan Hubungan Ekonomi dengan China
Kepentingan China kepada Indonesia menurut Said lebih besar ketimbang masalah klaim perairan Natuna.
-
Jangan Hanya Kunjungan, PKS: Jokowi Harus Lakukan Tindakan Konkret Halau Kapal China di Natuna
Mustafa Kamal mengatakan kunjungan presiden ke Kabupaten Natuna harus disertai tindakan konkret.
-
Mahfud MD ke Natuna Pekan Depan, ''Pokoknya Kita Perlihatkan Itu Milik Kita. . . ''
Mahfud mengatakan, hal itu adalah bagian dari cara pemerintah untuk menunjukan hak berdaulatnya atas Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia ke China.
-
Usai Sambangi Natuna, Jokowi Klaim Tidak Ada Kapal Asing yang Masuki Teritori RI
Enggak ada yang masuk teritorial kita. Tadi saya tanyakan ke Panglima TNI, tidak ada," kata Presiden Jokowi.
-
Ternyata Kapal China Ada di Natuna Sejak 2016, Mas Achmad: Mereka Disubsidi Pemerintah Negaranya
Mas Achmad Santosa mengungkapkan, kapal nelayan China sudah berada di Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) Indonesia sejak Februari-Maret 2016.
-
Partai Demokrat: Jangan Ada Negosiasi dengan China Soal Natuna
Pemerintah RI tidak perlu takut mempertahankan kedaulatan Natuna akan mengganggu hubungan ekonomi dengan China.
-
Kapal Tiongkok Lakukan Provokasi, TNI Kerahkah Pesawat F-16 untuk Jaga Natuna
Dalam rangka pengamanan laut Natuna, TNI melakukan operasi lintas elang 20 yang salah satunya menerjunkan pesawat F-16
-
Pemerintah Bisa Saja Tinjau Kembali Investasi China di Indonesia
Wakil Ketua Umum Partai Demokrat ini menjelaskan wilayah Natuna masuk dalam Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) Indonesia.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved