TAG
Kimberly Ryder
Kimberly Alvionnella Ryder atau yang lebih dikenal sebagai Kimberly Ryder (lahir di Jakarta, 6 Agustus 1993; umur 20 tahun) adalah seorang pemeran Indonesia berdarah Minang-Makassar-Inggris.[1] Gadis yang akrab disapa Kimi ini mulai dikenal semenjak kemunculannya sebagai pemeran antagonis, Eva dalam sinetron Cahaya. Kemudian pihak Soraya Intercine… read more
Berita
Foto (92)
-
Kimberly Ryder Izinkan Edward Akbar Bertemu Anak Mereka Asal Sesuai Jadwal
Kimberly Ryder dan Edward Akbar resmi bercerai. berdasar putusan, Kimberly berhak atas hak asuh anak.
-
Sejak Menjanda, Kimberly Ryder Kerap Digoda Pria Lewat DM
Mayoritas dari mereka bahkan menyatakan keseriusan untuk menikahi Kimberly dan siap menjadi ayah sambung bagi kedua anaknya.
-
Tak Pernah Bertemu Anak usai Bercerai dari Kimberly Ryder, Edward Akbar: Weekend Nanti
Tak pernah bertemu anak usai bercerai dari Kimberly Ryder, Edward Akbar ungkap akan bertemu akhir pekan ini.
-
Sudah Berdamai, Edward Akbar Minta Publik Tak Lagi Perkeruh Hubungannya dengan Kimberly Ryder
Usai berdamai, Edward Akbar minta publik tak memperkeruh hubungannya dengan Kimberly Ryder demi kebaikan anak-anak mereka.
-
Edward Akbar Akui Kimberly Ryder Bantu Klarifikasi Berita Negatif soal Dirinya demi Anak
Edward Akbar mengungkap jasa Kimberly Ryder mengklarifikasi pemberitaan negatif soal dirinya demi anak, setelah keduanya sepakat berdamai.
-
Meski Masih Kecewa dengan Edward Akbar, Kimberly Ryder Akui Tak Simpan Dendam, Singgung soal Anak
Meski masih ada kecewa, Kimberly Ryder tegaskan tak simpan dendam pada Edward Akbar dan utamakan kedewasaan demi kepentingan anak-anak.
-
Akhiri Konflik, Ini Poin-poin Kesepakatan antara Kimberly Ryder dan Edward Akbar
Kimberly Ryder dan Edward Akbar sepakat damai: mobil dijual, rumah dibagi dua, urusan anak dibahas, dan laporan polisi resmi dicabut.
-
Pernah Gagal Jalani Rumah Tangga, Kimberly Ryder Akui Lebih Selektif Cari Suami: Ikuti Kata Hati
Kimberly Ryder mengaku akan lebih selektif lagi cari suami, buntut rumah tangganya dengan Edward Akbar yang kandas.
-
Didekati Banyak Pria Pasca-cerai dari Edward Akbar, Kimberly Ryder Ungkap Kriteria Pasangan
Mengaku didekati banyak pria, artis Kimberly Ryder beberkan kriteria pasangannya, sebut tak suka pria perokok.
-
Ada Pria Bujang Ingin Jadi Ayah Sambung Anaknya, Kimberly Ryder Merasa Aneh
Setelah menyandang status janda, Kimberly Ryder mengungkap ada beberapa lelaki yang berusaha mendekatinya.
-
Putuskan Damai dengan Edward Akbar, Unggahan Kimberly Ryder Singgung Kebebasan Disorot
Memtuskan berdamai dengan Edward Akbar, unggahan Kimberly Ryder yang menyinggung soal kebebasan kembali disorot.
-
Kimberly Ryder Tolak Mentah-mentah Tawaran Jadi Asisten Pribadi Hotman Paris
Kini berstatus janda, Kimberly Ryder ogah terima tawaran Hotman Paris untuk jadi asisten pribadinya.
-
Kimberly Ryder dan Edward Akbar Sepakat Jual Mobil Usai Cabut Laporan Polisi
Edward Akbar menyatakan rasa syukurnya atas tercapainya kesepakatan damai, sekaligus menepis tudingan soal penggelapan.
-
Edward Akbar Titip Sampaikan Permintaan Maaf dan Rasa Terima Kasih untuk Ibu Kimberly Ryder
Edward Akbar menyampaikan permintaan maaf dan rasa terima kasih untuk ibu Kimberly Ryder.
-
Berakhir Damai, Kimberly Ryder-Edward Akbar Sepakat Jual Mobil hingga Rumah dan Dibagi Dua
Berakhir damai, Kimberly Ryder dan Edward Akbar sepakat untuk menjual mobil hingga rumah, dan hasil penjualannya akan dibagi dua.
-
Kimberly Ryder dan Edward Akbar Sepakat Damai, Kasus Dugaan Penggelapan Mobil Berakhir
Kimberly Ryder dan Edward Akbar sepakat berdamai usai mediasi, kasus dugaan penggelapan mobil pun resmi berakhir.
-
Kimberly Ryder Cabut Laporan Polisi, Berdamai dengan Edward Akbar soal Penggelapan Mobil
Kesepakatan damai dilakukan di Polres Metro Jakarta Selatan, setelah Kimberly Ryder dan Edward Akbar bertemu.
-
Momen Pertemuan Kimberly Ryder dan Edward Akbar, Saling Sapa hingga Berjabat Tangan
Inilah momen Kimberly Ryder akhirnya kembali bertemu dengan sang mantan suami, Edward Akbar. Sempat saling sapa dan berjabat tangan.
-
Mobil Dikembalikan, Kimberly Ryder dan Edward Akbar Berdamai
Kimberly Ryder sebelumnya melaporkan Edward Akbar ke Polres Metro Jakarta Selatan tahun 2024, dengan tuduhan penggelapan mobil.
-
Penjelasan Edward Akbar soal Kasus Dugaan Penggelapan Mobil Kimberly: Saya Tidak Ingin Menguasai
Simak penjelasan Edward Akbar soal kasus dugaan penggelapan mobil milik sang mantan istri, Kimberly Ryder.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved