TAG
Grand Slam
Berita
-
Hantuchova: Juara US Open, Novak Djokovic Bisa Mendominasi Gelar atas Roger Federer dan Rafael Nadal
Daniela Hantuchova juga mengaku tidak akan terkejut jika ayah dari dua anak ini akan menembus peringkat pertama dunia pada akhir tahun ini.
-
Novak Djokovic: Tidak Seharusnya Naomi Osaka Menangis dan Meminta Maaf di Hari Bahagia
Ucapan Djokovic cukup beralasan karena saat Osaka melawan Serena Williams (Amerika Serikat) di final terjadi drama yang penuh kontroversi.
-
Juara US Open 2018, Novak Djokovic Puji Sportivitas Pendukung Juan Martin del Potro
Novak Djokovic mengalahkan petenis Argentina, Juan Martin del Potro dengan skor 6-3, 7-6 (7-4), 6-3 dalam waktu tiga jam 15 menit.
-
US Open 2018: Jadi Rival, Naomi Osaka Tetap Idolakan Serena Williams
Meski resmi meraih titel US Open 2018 usai menang atas Serena Williams, tidak membuat Naomi Osaka kehilangan rasa cintanya kepada sang idola.
-
US Open 2018: Saat Lawan Serena Williams di Final, Naomi Osaka Sempat Galau
Selain bahagia, Naomi Osaka ternyata juga merasa sedih karena kemenangannya atas Serena Williams sempat diwarnai drama.
-
Soal Kontroversi di Final US Open 2018 Melawan Serena Williams, Begini Kata Naomi Osaka
Meski diwarnai berbagai drama, Naomi Osaka sukses mencatatkan sejarah sebagai petenis putri Jepang peraih gelar Grand Slam pertama.
-
Diwarnai Protes Keras Serena Williams, Naomi Osaka jadi Orang Jepang Pertama Menangi Grand Slam
Sementara itu, Naomi Osaka, yang penuh air mata berbicara kepada penggemar Serena Williams, mengucapkan terima kasih dan meminta maaf.
-
Wimbledon 2018: Latar Belakang Menari Bantu Jelena Ostapenko Tembus Semifinal
Jelena Ostapenko memijak babak semifinal Wimbledon 2018 setelah menyingkirkan wakil Slovakia, Dominika Cibulkova, dengan skor 7-5, 6-4.
-
Wimbledon 2018: Petenis Unggulan Tersingkir, Serena Williams dan Angelique Kerber Lolos ke Semifinal
Sepuluh pemain tunggal putri unggulan teratas sudah tersingkir dari perhelatan Wimbledon 2018.
-
Serena Williams Pamerkan Bayi Perempuannya
Selama enam hari menjalani perawatan usai melahirkan, Serena merasakan perawatan yang baik untuk dia dan bayinya
-
Martina Hingis Masih Ingin Toreh Prestasi di Tenis
Memutuskan kembali ke dunia tenis yang membesarkan namanya, Hingis mengaku ada sekian banyak pertaruhan dan risiko yang tidak ringan
-
Sloane Stephens dan Madison Keys Siap Memeluk Trofi AS Terbuka 2017
Kedua petenis, Sloane Stephens dan Madison Key tidak masuk dalam unggulan di ajang seri turnamen Grand Slam kali ini
-
Garbine Muguruza Bahagia Tempati Posisi Nomor 1 Dunia
Muguruza menjadi petenis putri Spanyol kedua yang mencapai posisi nomor satu dunia. Dia mengikuti jejak Arantxa Sanchez-Vicario
-
Maria Sharapova Menangis Usai Tumbangkan Simona Halep
Sharapova sulit menyembunyikan bungah di wajahnya, meski air matanya masih menetes saat tiba di ruang ganti
-
Maria Sharapova Bahagia Dapat Wild Card Grand Slam AS
Sharapova menyatakan rasa terima kasih pada panitia even dan asosiasi tenis Amerika Serikat atas pemberian jatah wild card melalui Instagram
-
Novak Djokovic Absen di Grand Slam Amerika Akibat Cedera Siku
Djokovic harus menjalani operasi untuk memulihkan cedera tersebut. Selai itu, dia harus melakoni sejumlah perawatan tambahan dan terapi
-
Lee Chong Wei Terinspirasi Roger Federer
Lee menilai bahwa Federer selalu merasa lapar untuk melakukan yang terbaik, kali terakhir ia meraih gelar ke-8 Grand Slam Wimbledon.
-
Grand Slam Amerika Serikat Tambah Hadiah
Pada 2016, Amerika Serikat Terbuka menyediakan hadiah uang senilai 46 juta dolar AS atau sekitar Rp 612 miliar
-
Keputusan Karir Roger Federer Dipengaruhi Istri
Federer mengaku sangat menuruti kemauan sang istri. Ia yakin Mirka memiliki pandangan dan perasaan yang kuat
-
John McEnroe Menyesali Komentarnya
McEnroe juga tidak menampik bahwa setelah melontarkan komentar yang dinilai miring itu, dia mendapatkan kecaman dari berbagai pihak
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved