Senin, 6 Oktober 2025

Liga Champions

Ajax vs Inter Milan Liga Champions: Prediksi Skor, Susunan Pemain, dan Head to Head

Bagaimana prediksi skor, susunan pemain, dan head to head pertandingan Liga Champions 2025/2026 antara Ajax Amsterdam vs Inter Milan. Simak di sini.

Web resmi Inter Milan
SELEBRASI LAUTARO - Penyerang Inter Milan, Lautaro Martinez (tengah), berselebrasi menghadap tribun penonton setelah mencetak gol ke gawang Torino pada pertandingan pekan pertama Serie A Liga Italia 2025/2026 di Giuseppe Meazza Stadium, Milan, Selasa (26/8/2025). Prediksi Ajax vs Inter Milan. 

Prediksi Skor

Sports Keeda: Ajax 2-3 Inter Milan

Sports Mole: Ajax 2-2 Inter Milan

KhelNow: Ajax 1-2 Inter Milan

BERSELEBRASI - Selebrasi para pemain Inter Milan setelah mencetak gol ke gawang Torino pada pertandingan pekan pertama Serie A Liga Italia 2025/2026 di Giuseppe Meazza, Milan, Selasa (26/8/2025) dini hari WIB. Inter menang 5-0.
BERSELEBRASI - Selebrasi para pemain Inter Milan setelah mencetak gol ke gawang Torino pada pertandingan pekan pertama Serie A Liga Italia 2025/2026 di Giuseppe Meazza, Milan, Selasa (26/8/2025) dini hari WIB. Inter menang 5-0. (Web resmi Inter Milan)

Prediksi Susunan Pemain

Pelatih Ajax, John Heitinga, diperkirakan tidak melakukan perubahan yang besar dalam skema permainan.

John Heitinga tetap akan menggunakan Ko Itakura, Wout Weghorst hingga Kenneth Taylor.

Sebaliknya pelatih Inter Milan, Cristian Chivu, sedikit menemui masalah dari potensi absen sang striker utama, Lautaro Martinez.

Dilansir Football Italia, Lautaro Martinez dikabarkan kurang fit dan menjalani latihan terpisah dari tim.

Striker asal Argentina berpotensi menyusul kepergian Matteo Darmian yang lebih dahulu dikonfirmasi menderita cedera.

Chivu pun perlu memutar otak, salah satunya dengan mengutus striker muda berusia 20 tahun, Pio Esposito.

Prediksi Susunan Pemain

Ajax (4-3-3)

Matej Jaros; Anton Gaaei, Ko Itakura, Jorrel Hato Baas, Owen Wijndal; Davy Klaassen, Kenneth Taylor, Youri Regeer; Benjamin Sesko Moro, Wout Weghorst, Julien Duranville Godts.

 Inter Milan (3-5-2)

Yann Sommer (GK); Manuel Akanji, Stefan de Vrij, Alessandro Bastoni; Denzel Dumfries, Davide Frattesi, Hakan Çalhanoglu, Luka Sucic, Federico Dimarco; Marcus Thuram, Pio Esposito.

Baca juga: 6 Pemain Inter Milan Dirotasi Hadapi Ajax di Liga Champions: Si Banteng Diparkir Dulu

Head to Head

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved