Minggu, 5 Oktober 2025

Piala AFF U23 Tahun 2025

Ternyata Hal Ini yang Dipikirkan Ardiansyah Sebelum Menepis Tendangan Penalti Pemain Thailand

Penampilan Muhammad Ardiansyah di bawah mistar gawang Timnas Indonesia U-23 saat menghadapi Thailand U-23 terlihat sangat apik.

Penulis: Abdul Majid
Editor: Muhammad Barir
TRIBUNNEWS/HERUDIN
SELEBRASI- Luapan kegembiraan kiper Timnas U-23 Indonesia Muhammad Ardiansyah saat melawan Timnas Thailand pada semifinal Piala AFF U-23 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat (25/7/2025). Timnas U23 Indonesia berhasil mengalahkan Thailand dengan skor 7-6 lewat adu penalti usai bermain imbang 1-1 pada waktu normal. Foto diambil menggunakan kamera Canon EOS R1 dengan lensa RF 100-500mm. 

“Saat penalti terakhir itu saya sangat percaya diri. Saya yakin bisa menahan tendangan pemain Thailand,” ungkap Ardiansyah.

“Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada pelatih kiper yang sudah percaya kepada saya untuk tampil. Dia banyak membantu saya, terutama saat memberi arahan tentang arah penalti. Dia membimbing saya ke arah mana saya harus melompat,” pungkasnya.

Atas penampilan apiknya, pemain kelahiran Makassar 22 tahun silam itu pun dinobatkan menjadi pemain terbaik pada laga ini. 

 

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
14
3
11
16
2
Liverpool
7
5
0
2
13
9
4
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved