Sabtu, 4 Oktober 2025

Liga Italia

Prediksi Juventus vs Girona: Debut Igor Tudor Mulus, Si Nyonya Tua Putus Tren Buruk

Debut pelatih Juventus Igor Tudor diprediksi berjalan mulus ketika Juventus menjamu Genoa pada pekan ke-30 Liga Italia 2024/2025, Minggu (30/3).

Juventus.com
SESI LATIHAN - Pelatih Juventus asal Kroasia Igor Tudor dalam sesi latihan tim menjelang pertandingan melawan Genoa pada kompetisi Liga Italia 2024/2025, Minggu (29/3/2025). (Website Juventus - 29/3/2025) 

TRIBUNNEWS.COM - Prediksi skor pertandingan pekan ke-30 Liga Italia 2024/2025 antara Juventus vs Genoa di Stadion Allianz Turin, Minggu (30/3/2025) kick-off 00.00 WIB dini hari nanti.

Bursa prediksi skor menjagokan debut pelatih baru Juventus Igor Tudor berjalan dengan mulus.

Yap, Igor Tudor akan menjalani laga pertama sebagai pelatih setelah ditunjuk Juventus pada 23 Maret 2025 lalu.

Pelatih asal Kroasia menggantikan peran dari pelatih Thiago Motta yang kinerjanya kurang memuaskan.

Juventus gugur pada fase play-off 16 besar Liga Champions, perempat final Piala Italia, dan kini menempati peringkat ke-5 klasemen dalam sembilan partai tersisa.

Maka kini Igor Tudor diharapkan mendongkrak performa tim dalam pertandingan sisa musim 2024/25.

Igor Tudor sendiri membawa bekal pengalaman sebagai pelatih kepala dari Lazio (Maret-Juni 2024), Marseille (2022/23), dan Hellas Verona (2021/22).

Sementara pada musim 2020/21, pelatih 46 tahun pernah menjadi asisten dari Andrea Pirlo ketika menangani La Vecchia Signora (Si Nyonya Tua) -julukan Juventus-.

Walhasil Igor Tudor diprediksi tak perlu banyak penyesuaian terhadap permainan Juventus era ini.

Terlebih pelatih 46 tahun juga mengusung strategi 3-4-2-1 yang akrab dengan sepak bola Italia.

Igor Tudor Juventus
SESI LATIHAN - Pelatih Juventus asal Kroasia Igor Tudor dalam sesi latihan tim menjelang pertandingan melawan Genoa pada kompetisi Liga Italia 2024/2025, Minggu (29/3/2025). (Website Juventus - 29/3/2025)

Preview Juventus vs Genoa

Secara peringkat klasemen, Juventus lebih baik dengan posisi ke-5 dengan koleksi 52 poin.

Sementara Genoa saat ini menempati peringkat ke-12 dengan raupan 35 poin.

Namun berdasarkan performa terakhir, pihak Si Nyonya Tua patut waspada.

Pasalnya Juventus telah menelan dua kekalahan beruntun yakni, dari Atalanta (skor 4-0) dan Fiorentina (3-0).

Dua kekalahan pun memutus tren baik Juventus yang sempat meraih tiga kemenangan beruntun atas Hellas Verona (2-0), Cagliari (0-1), dan Inter Milan (1-0).

Sebaliknya pihak Genoa dalam performa yang lebih konsisten.

Genoa cuma menderita kekalahan, itu pun atas pemuncak klasemen Inter Milan (1-0), 22 Februari 2025.

Sementara tiga laga ke depan, Genoa mampu menunjukkan permainan positif dengan meraih dua hasil imbang dan satu kemenangan.

Baca juga: Ramai-ramai Berburu Jay Idzes, Duo Milan, Napoli, dan Juventus Berlomba Gaet Kapten Indonesia

Namun di satu sisi, berdasarkan pertemuan pertama musim 2024/25, pihak Juventus tetap lebih diunggulkan karena mengantongi kemenangan telak skor 0-3, September 2025 lalu.

Walhasil pihak Juventus tetap lebih patut diunggulkan untuk laga kali ini.

Total Head to Head

Total pertemuan: 29

Juventus menang: 19

Genoa menang: 04

Imbang: 06

Prediksi Susunan Pemain

Juventus (4-2-3-1)
 
Di Gregorio (GK); Weah, Kalulu, Veiga, Kelly; Thuram, Locatelli; McKennie, Koopemeiners, Gonzalez; Kolo Muani

Genoa (4-2-3-1)

Leali (GK); Sabelli, De Winter, Vasquez, Martin; Masini, Frendrup; Zanoli, Malinovskyi, Miretti; Pinamonti

Prediksi Skor

Sports Mole: Juventus 2-1 Genoa

Sports Keeda: Juventus 2-1 Genoa

Khel Now: Juventus 3-0 Genoa

Klasemen Liga Italia 2024/2025

 
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
35
Inter Milan
29
19
7
3
65
27
38
64
2
35
Napoli
29
18
7
4
45
23
22
61
3
35
Atalanta
29
17
7
5
63
28
35
58
4
35
Bologna
29
14
11
4
49
34
15
53
5
35
Juventus
29
13
13
3
45
28
17
52
6
35
Lazio
29
15
6
8
50
41
9
51
7
35
Roma
29
14
7
8
44
30
14
49
8
35
Fiorentina
29
14
6
9
46
30
16
48
9
35
AC Milan
29
13
8
8
44
33
11
47
10
35
Udinese
29
11
7
11
35
39
-4
40
11
35
Torino
29
9
11
9
34
34
0
38
12
35
Genoa
29
8
11
10
28
37
-9
35
13
35
Como
29
7
8
14
35
46
-11
29
14
35
Verona
29
9
2
18
29
58
-29
29
15
35
Cagliari
29
6
8
15
28
44
-16
26
16
35
Lecce
29
6
7
16
21
48
-27
25
17
35
Parma
29
5
10
14
35
49
-14
25
18
35
Empoli
29
4
10
15
23
46
-23
22
19
35
Venezia
29
3
11
15
23
42
-19
20
20
35
AC Monza
29
2
9
18
24
49
-25
15
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

Sumber: TribunnewsWiki
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
2
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
3
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
4
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
5
Inter Milan
5
3
0
2
13
7
6
9
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved