Liga Inggris
Manchester United vs Brighton, Perjalanan MU Seperti Naik Rollercoaster, Begini Kata Ruben Amorim
Pelatih Manchester United, Ruben Amorim memperingatkan skuadnya untuk bersiap menghadapi musim ini yang perjalanannya seperti rollercoaster.
Man United vs Brighton
Liga Premier Pekan Ke-22
Stadion Old Trafford
Minggu (19/11) Pukul 21.00 WIB
Perkiraan Pemain
Manchester United (3-4-2-1):
Onana; Martínez, Maguire, Ligt; Dalot, Mainoo, Ugarte, Mazraoui; Diallo, Fernandes; Zirkzee
Manajer: Ruben Amorim
Brighton & Hove Albion (4-2-3-1):
Verbruggen; Veltman, Van Hecke, Dunk, Estupinan; Baleba, O'Riley; Adingra, Rutter, Mitoma; Welbeck
Manajer: Fabian Hürzeler
Perbandingan Klasemen Liga Champions
No Tim Menang Seri Kalah Poin
9 Brighton 7 10 4 31
12 Man United 7 5 9 26
Player to Watch:
Amad Diallo, Gelandang Manchester United
Danny Welbeck, Striker Brighton & Hove Albion
(Tribunnews/mba)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.