Kualifikasi Piala Asia U17 2023
Daftar Negara yang Tersingkir di Kualifikasi Piala Asia U17: Guam Lumbung Gol, Garuda Rawan Terjerat
Berikut ini daftar negara yang dipastikan sudah tersingkir di Kualifikasi Piala Asia U17 2025. Guam jadi lumbung gol, Timnas Indonesia rawan terjerat.
Penulis:
Dwi Setiawan
Editor:
Drajat Sugiri
Dok. PSSI
Aksi pemain Timnas U17 Indonesia, Fandi Ahmad pada saat melawan Kepulauan Mariana Utara di Kualifikasi Piala Asia U17 2025, Jumat (25/10/2024) malam WIB. Berikut ini daftar negara yang dipastikan sudah tersingkir di Kualifikasi Piala Asia U17 2025. Guam jadi lumbung gol, Timnas Indonesia rawan terjerat.
Mulai dari Brunei Darussalam (Grup D), Laos (Grup H), Malaysia (Grup H) Myanmar (Grup I), hingga Singapura (Grup J).
Daftar Negara yang Tersingkir di Kualifikasi Piala Asia U17 2025:
1. Yordania (Grup A)
2. Macau (Grup B)
3. Bahrain (Grup C)
4. Bhutan (Grup C)
5. Maldives (Grup C)
6. Turkmenistan (Grup D)
7. Brunei Darussalam (Grup D)
8. Taiwan (Grup E)
9. Palestina (Grup E)
10. Mongolia (Grup F)
11. Nepal (Grup F)
12. Kuwait (Grup G)
13. Kepulauan Mariana Utara (Grup G)
14. Myanmar (Grup I)
15. Singapura (Grup J)
16. Guam (Grup J)
(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.