Kamis, 2 Oktober 2025

Liga Inggris

Sorotan Hasil Liga Inggris: TAA Ngambek Saat Diganti, Arne Slot Sampai Turun Tangan

Pelatih Liverpool, Arne Slot, sampai harus turun tangan meredam emosi Trent Alexander-Arnold yang ngambek saat diganti lawan Brentford.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Sri Juliati
PAUL ELLIS / AFP
Bek Liverpool Inggris #66 Trent Alexander-Arnold bereaksi setelah gagal mencetak gol selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Liverpool dan Manchester United di Anfield di Liverpool, barat laut Inggris pada 17 Desember 2023. < /span> 

Trent seperti menunjukkan tanda-tanda frustrasi dengan situasinya saat ini, di mana belum ada kesepakatan soal kontrak baru dengan Liverpool.

Situasi ini membuat masa depannya kian dispekulasikan di sisa lima hari bursa transfer.

Real Madrid sebagai klub peminat Trent sudah pasti akan memantau situasi buruannya itu.

Bukan tak mungkin, Madrid bisa nekat untuk mendatangkan Trent musim panas ini, jika Liverpool bersedia melepasnya.

Atau setidaknya menunggu hingga kontrak Trent habis, sehingga Madrid bisa merekrutnya cuma-cuma seperti Mbappe.

Faktor keberadaan Jude Bellingham yang dekat dengan Trent makin memanaskan isu kepindahan pemain 25 tahun tersebut.

(Tribunnews.com/Giri)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
3
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
4
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
5
Sunderland
6
3
2
1
7
4
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved