Senin, 6 Oktober 2025

Carabao Cup

Prediksi Skor Bournemouth vs Liverpool di Carabao Cup: The Reds OTW Patahkan Rekor Apik Tuan Rumah

Prediksi skor Bournemouth vs Liverpool pada babak 16 besar Carabao Cup, Kamis (2/11/2023) pukul 02.45 WIB.

OLI SCARFF / AFP
Striker Liverpool, Darwin Nunez (kanan) merayakan gol selama pertandingan Liga Eropa melawan Toulouse di Anfield pada 26 Oktober 2023. 

Prediksi Susunan Pemain

  • Bournemouth (4-2-3-1)

Radu (GK); Kerkez, Mepham, Zabarnyi, Smith; Billing, Rothwell; Sinisterra, Semenyo, Ouattara; Solanke.

Pelatih: Andoni Iraola

  • Liverpool (4-3-3)

Kelleher (GK); Chambers, Quansah, Matip, Gomez; Jones, Endo, Elliott; Gakpo, Nunez, Salah.

Pelatih: Jurgen Klopp

Head to Head

19-08-2023 Liverpool 3-1 Bournemouth (Liga Inggris)

11-03-2023 Bournemouth 1-0 Liverpool (Liga Inggris)

27-08-2022 Liverpool 9-0 Bournemouth (Liga Inggris)

07-03-2020 Liverpool 2-1 Bournemouth (Liga Inggris)

07-12-2019 Bournemouth 0-3 Liverpool (Liga Inggris)

Bek Liverpool asal Belanda Virgil van Dijk (kanan) bersaing dengan penyerang Inggris Bournemouth Jaidon Anthony (tengah) selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Bournemouth dan Liverpool di Vitality Stadium di Bournemouth, Inggris selatan pada 11 Maret 2023.
Bek Liverpool asal Belanda Virgil van Dijk (kanan) bersaing dengan penyerang Inggris Bournemouth Jaidon Anthony (tengah) selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Bournemouth dan Liverpool di Vitality Stadium di Bournemouth, Inggris selatan pada 11 Maret 2023. (Steve Bardens/AFP)

Data Statistik Bournemouth vs Liverpool

- Bournemouth berhasil menang dari sepuluh pertandingan kandang terakhir di Carabao Cup.

- Liverpool tersingkir dau kali dari tiga pertandingan di babak keempat Carabao Cup (musim 2020/2023 dan musim 2022/2023).

- Liverpool berhasil memenangkan delapan dari sembilan pertandingan terakhir melawan Bournemouth di semua kompetisi.

- Liverpool tak terkalahkan dalam lima pertandingan terakhirnya di semua kompetisi.

- Bournemouth hanya mampu menang 2 kali dalam 8 pertandingan terakhir (Menang 2, seri 2, kalah 4).

- Liverpool selalu gagal clean sheet dalam 6 laga tandang yang sudah mereka mainkan musim ini.

Link Live Streaming

LINK <<<

LINK <<<

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
7
5
1
1
14
3
11
16
2
Liverpool
7
5
0
2
13
9
4
15
3
Tottenham
7
4
2
1
13
5
8
14
4
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
5
Man. City
7
4
1
2
15
6
9
13
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved