Liga Champions
Prediksi Final Liga Champions Versi Legenda MU: City Kalahkan Inter Lewat Selisih 2 Gol
Rio Ferdinand memprediksi Manchester City juara Liga Champions dengan menang selisih 2 gol dari Inter Milan.
Penulis:
Rochmat Purnomo
Editor:
Drajat Sugiri
Oli SCARFF/AFP
Gelandang Manchester City Kevin De Bruyne (kiri) merayakan gol pembukanya dengan Erling Haaland (kanan). Rio Ferdinand memprediksi Manchester City juara Liga Champions dengan menang selisih 2 gol dari Inter Milan.
Quarter-finals:
Manchester City 3 - 0 Bayern Munich
Bayern Munich 1 - 1 Manchester City
Semi-finals:
Real Madrid 1 - 1 Manchester City
Manchester City 4 - 0 Real Madrid
Perjalanan Inter Milan di Liga Champions
Menang: 7
Imbang: 3
Kalah: 2
Fase Grup:
Inter 0 - 2 Bayern Munich
Plzen 0 - 2 Inter
Inter 1 - 0 Barcelona
Inter 4 - 0 Plzen
Bayern Munich 2 - 0 Inter
Round of 16:
Inter 1 - 1 Porto
Porto 0 - 0 Inter
Quarter-finals:
Benfica 0 - 2 Inter
Inter 3 - 3 Manchester City
Semi-finals:
AC Milan 0 - 2 Inter
Inter 1 - 0 AC Milan
(Tribunnews.com/Ipunk)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.