Minggu, 5 Oktober 2025

Timnas Indonesia Vs Argentina

Jelang Timnas Indonesia vs Argentina, Jordi Amat Bangga Punya Modal Mengagumkan Lawan Messi

Pemain bek Timnas Indonesia, Jordi Amat mengungkapkan kenangan manis saat bertemu Lionel Messi di lapangan hijau.

FOTO AFP / PIERRE-PHILIPPE MARCOU PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP
Pemain depan Barcelona Argentina Lionel Messi (kanan) bersaing dengan bek Rayo Vallecano Jordi Amat selama pertandingan sepak bola liga Spanyol mereka Rayo Vallecano vs Barcelona pada 27 Oktober 2012 di stadion Vallecas di Madrid. 

Harga Tiket Timnas Indonesia vs Argentina

Kategori 3: Rp. 600.000,-

Kategori 2 : Rp. 1.200.000

Kategori 1: Rp. 2.500.000

VIP Barat dan Timur : Rp. 4.250.000

Daftar 26 Pemain Timnas Indonesia Lawan Palestina dan Argentina di FIFA Matchday:

- Edo Febriansyah (Persib)

- Marc Klok (Persib)

- Ricky Kambuaya (Persib)

- Rachmat Irianto (Persib)

- Reza Arya Pratama (PSM Makassar)

- Yacob Sayuri (PSM Makassar)

- Yance Sayuri (PSM Makassar)

- Andy Setyo (Persikabo)

- Dimas Drajat (Persikabo)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved