Liga Champions
Fakta Kelolosan Real Madrid ke Semifinal Liga Champions: DNA Raja UCL yang Tak Terbantahkan
Fakta menarik kelolosan Real Madrid ke semifinal Liga Champions 2022/2023 menyoal DNA juara yang dimiliki oleh tim asal Spanyol tersebut.
Penulis:
Dwi Setiawan
Editor:
Tiara Shelavie
Paul ELLIS / AFP
Bek Real Madrid Brasil Marcelo mengangkat trofi Liga Champions setelah kemenangan Madrid dalam pertandingan sepak bola final Liga Champions UEFA antara Liverpool dan Real Madrid di Stade de France di Saint-Denis, utara Paris, pada 28 Mei 2022.
Kini, Real Madrid tengah menikmati laju positifnya dengan meloloskan diri ke semifinal Liga Champions.
Di semifinal, Real Madrid tinggal menunggu pemenang antara Manchester City dan Bayern Munchen.
Dengan status sebagai juara bertahan, Real Madrid tentu ingin mengulangi kisah beberapa tahun lalu saat berhasil mempertahankan gelar Liga Champions.
Berbekal DNA juara yang dimiliki tim asal Spanyol tersebut, Real Madrid punya peluang besar untuk menuntaskan misi tersebut akhir musim ini.
(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.