Liga 1
Pemain 15 Tahun Pecahkan Rekor Liga 1, Persis Solo Punya Aset Calon Striker Masa Depan Indonesia
Dalam usia 15 tahun 7 bulan 2 hari, Arkhan Kaka bahkan mencatatkan debut profesional lebih muda ketimbang Erling Haaland!
Jumlah menit bermain Arkhan meningkat dalam dua laga itu, yaitu 20 menit dan 27 menit.
Baca juga: Babak Baru Nasib Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Ketum PSSI Erick Thohir Punya Rencana Tersendiri

Dilansir dari Wunderkid.id, Arkhan memecahkan rekor pemain termuda Liga 1 sejak 2017, sekaligus pemain termuda Liga Indonesia sejak 1994.
Dalam usia 15 tahun 7 bulan 2 hari, Arkhan Kaka bahkan mencatatkan debut profesional lebih muda ketimbang Erling Haaland!
Leonardo Medina tak sungkan memuji bocah asal Blitar itu sebagai penyerang masa depan Indonesia.
"Dia adalah pemain yang sangat bagus, dia pintar dan memiliki kepribadian yang baik," puji eks asisten pelatih JDT itu (8/4/2023).
"Saya akan terus fokus untuk perkembangannya."
"Karena dia bisa menjadi penyerang masa depan di Indonesia," ucapnya yakin.
Melihat menit main yang terus meningkat, sangat mungkin Arkhan bakal mendapatkan debut starter pada laga terakhir musim ini.
Suporter Laskar Sambernyawa pun dapat menyaksikan secara langsung Arkhan pada laga kontra Persik Kediri, Kamis (13/4/2023). (Najmul Ula/BolaNas)
Liga 1
Rizky Ridho Kritik Kondisi Rumput JIS: Kita Harus Belajar Kontrol Bola Pakai Betis |
---|
Persija Gagal Raih Tiga Poin Lawan Bali United, Mauricio Souza Soroti Penyelesaian Akhir Maxwell CS |
---|
Jadwal Super League 13–14 September: Digdaya Persija Digoyang Bali United |
---|
Hasil Akhir Persib vs Persebaya: Menang 1-0, Debut Indah Thom Haye dan Eliano Reijnders |
---|
Update Hasil Persib vs Persebaya: Laga Terhenti Karena Hujan Deras, Maung Bandung Unggul 1-0 |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.