Kamis, 2 Oktober 2025

Bursa Transfer Pemain

Emosi Dibuang Al Nassr karena CR7, Vincent Aboubakar: Lionel Messi Lebih Baik Darinya

Kesal dengan sikap Al Nassr yang semena-mena mencoretnya dari daftar skuat, Aboubakar mememilih mengeluarkan sindiran kepada Ronaldo.

Penulis: deivor ismanto
AFP/ISSOUF SANOGO
Penyerang Timnas Kamerun, #10 Vincent Aboubakar melakukan selebrasi usai mencetak gol pertama timnya dalam laga sepak bola Grup G Piala Dunia 2022 Qatar antara Kamerun melawan Brasil di Stadion Lusail, di Lusail, utara Doha, Qatar, Jumat (2/12/2022) waktu setempat. AFP/ISSOUF SANOGO 

Saat berlabuh di Juventus tahun 2018, Si Nyonya Tua bahkan tak mengabari bahwa nomor punggung 7 yang sebelumnya dipakai Cuadrado telah diberikan kepada CR7.

Meski begitu, winger asal Kolombia itu tetap santai menanggapi hal tersebut.

Cuadrado tak masalah nomor pungunggunya dipakai Ronaldo dan memilih untuk fokus di laga bersama Juventus.

Baca juga: Kenangan Final Liga Champions Tak Berbekas, Chelsea Mendadak Medioker di Mata Manchester City

"Itu tidak masalah, karena memberi lebih baik daripada menerima," kata Cuadrado sambil tertawa dilansir BT Sports.

Terakhir yang masih segar diingatan adalah kepulangan Ronaldo ke Manchester United yang membuat Edinson Cavani terdepak di tahun 2021.

Setelah memberi nomor punggung 7 ke Cristiano Ronaldo di musim pertama.

Kontrak pemain berusia 35 tahun itu tak diperpanjang United dan memutuskan hijrah ke pelukan Valencia.

(Tribunnews.com/Deivor)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
3
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
4
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
5
Sunderland
6
3
2
1
7
4
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved