Senin, 6 Oktober 2025

Liga Italia

Hasil Babak Pertama Inter Milan vs Napoli Liga Italia: Skor 0-0, Nerazzurri Mubazir Peluang

Live skor hasil babak pertama antara Inter Milan vs Napoli giornata 16 Liga Italia, skor masih kacamata.

ISABELLA BONOTTO / AFP
Gelandang Napoli Stanislav Lobotka (Tengah) berebut bola dengan bek Inter Milan Matteo Darmian selama pertandingan Serie A Italia antara Inter Milan dan Napoli di stadion Giuseppe Meazza di Milan, pada 4 Januari 2023. Live skor hasil babak pertama antara Inter Milan vs Napoli giornata 16 Liga Italia, skor masih kacamata. 

Peluang emas didapatkan lagi oleh Inter, namun tendangn Calhonaglu masi melambung jauh dari gawang (26').

Terlihat di babak pertama ini, Inter cukup solid dalam bertahan dan menyerang.

Tersisa 5 menit laga babak pertama, kedua tim belum mampu torehkan gol.

Lagi-lagi Inter buang peluang, kali ini Lukaku yang gagal (40').

Selang satu menit Inter mendapat peluangnya lagi lewat Dimarco, namun kiper Napoli dengan sigap menangkap laju bola.

Sedangkan Napoli minim peluang di babak pertama ini mengingat solidnya pertahanan Inter.

Susunan Pemain

Inter Milan (4-3-3)

Onana; Acerbi, Skriniar, A. Bastoni; Calhonaglu, Barella, Darmian, Mkhitaryan, Dimarco; Lukaku, E. Dzeko

Pelatih: Simone Inzaghi

Napoli (3-5-2)

Meret; Min-jae Kim, G. Lorenzo, Amir Rrahmani, Mathias Olivera; Piotr Z, F. Anguissa, Stanislav Lobotka, Matteo Politano; Victor Osimhen, Khvicha K

Pelatih: Luciano Spalletti

(Tribunnews.com/Ali)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
6
5
0
1
12
6
6
15
2
Roma
6
5
0
1
7
2
5
15
3
AC Milan
6
4
1
1
9
3
6
13
4
Inter Milan
6
4
0
2
17
8
9
12
5
Juventus
6
3
3
0
9
5
4
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved