Jumat, 3 Oktober 2025

Piala Presiden 2022

Hasil Akhir Persita Tangerang vs Dewa United di Piala Presiden 2022, 3 Gol Tercipta

Hasil akhir laga Persita Tangerang vs Dewa United di Piala Presiden 2022 ditandai dengan skor 2-1 untuk kemenangan Persita.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Claudia Noventa
Tribunnews/Muhammad Nursina
Ekspresi pesepak bola Persita Tangerang Abu Rizal Maulana setelah mencetak gol ke gawang Dewa United, Senin (20/6/2022). Hasil akhir laga Persita Tangerang vs Dewa United di Piala Presiden 2022 ditandai dengan skor 2-1 untuk kemenangan Persita. TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina 

Hasilnya, Pendekar Cisadane kembali unggul atas Dewa United di menit ke-46.

Abu Rizal Maulana membwa Persita unggul 2-1 dengan gol indahnya.

Ia melepas tendangan voli dari luar kotak penalti yang tak bisa dihalau oleh Dede Natshir.

Skor menjadi 2-1 bagi keunggulan Persita Tangerang.

Dewa United sedikit telat untuk merespon gol lawan.

Mereka malah bermain pasif dan tak terlalu ngotot.

Barulah setelah menit ke-70, Dewa United keluar menyerang.

Namun hingga menit ke-80, skor masih 2-1.

Kedudukan ini tak berubah hingga wasit meniupkan peluit tanda berakhirnya babak kedua.

(Tribunnews.com/Guruh)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved