Senin, 6 Oktober 2025

SEA Games 2022

Vietnam Terpeleset di Laga Kedua SEA Games 2022, Taktik Park Hang-seo Dianggap Medioker

Taktik pelatih Vietnam, Park Hang-seo mendapat sorotan lantaran tim asuhannya gagal menang saat menghadapi Filipina.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Claudia Noventa
AFP/NHAC NGUYEN
Park Hang-seo saat mendampingi timnas Vietnam melawan Arab Saudi pada ajang Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia di Stadion My Dinh, Hanoi, Vietnam, 16 November 2021. Taktik pelatih Vietnam, Park Hang-seo mendapat sorotan lantaran tim asuhannya gagal menang saat menghadapi Filipina. 

"Performa dari timnas Vietnam U23 melawan Filipina lalu hanya sebatas medioker," ungkap Hu Yaoha dikutip dari laman Bongda.

"Hujan deras barangkali memberikan pengaruh tentang permainan mereka yang tak bisa mulus."

"Tapi jelas, performa mereka saat menghadapi Indonesia jauh lebih meyakinkan," sambungnya.

Pelatih Timnas Vietnam berdarah Korea Selatan, Park Hang-seo
Pelatih Timnas Vietnam berdarah Korea Selatan, Park Hang-seo (instagram/bongdavn_)

Hasil imbang tersebut membuat Vietnam harus puas berada di peringkat kedua Grup A.

Mereka tepat berada di bawah Filipina yang masih merajai klasemen.

Filipina unggul selisih gol dari Vietnam yang memiliki poin empat.

Sedangkan Indonesia masih berada di papan bawah.

Pasukan Shin Tae-yong memang baru menjalani satu pertandingan saja.

Itupun mereka menelan kekalahan dari tuan rumah Vietnam.

(Tribunnews.com/Guruh)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
Persita
7
4
1
2
9
9
0
13
3
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved