Senin, 6 Oktober 2025

Arema FC Putri Makin Kinclong di Turnamen Women Open Sriwijaya FC Championship 2021

Tim Arema FC women atau Arema FC Putri makin memikat di saat tim utama Singo Edan masih menunggu jadwal turnamen yang diundur.

Editor: Toni Bramantoro
suryamalang
Shafira Ika Putri dan Sabrina yang tampil membela Arema FC Women di turnamen di Palembang 

Laga selanjutnya, Arema FC Women vs Putri musi rawas akan dilangsungkan Rabu (16/6/2021) pagi, kick off pukul 08.30 WIB

Pemain andalan Arema FC Women yang tengah bertanding di Turnamen di Palembang (Twitter/@aremafcofficial)
Arema FC kodew membuka pertandingan turnamen Women Open Sriwijaya FC Championship 2021 di Stadion Atletik Jakabaring Palembang, Minggu (13/6/2021) dengan menang besar 26-0 saat melawan tim Suryanaga Palembang.

Aksi para pemain perempuan Arema FC ini menjadi penampilan resmi perdana mereka di musim 2021.

Untuk diketahui, tim Arema FC Putri menjadi tim perempuan dari klub peserta Liga 1 yang telah mempersiapkan diri sejak awal.

Sayangnya, ketika komposisi tim telah didapat dan latihan sudah berjalan teratur, PSSI memutuskan tidak menggekar kompetisi Liga 1 Putri untuk musim 2021.

Meski kecewa dengan keputusan federasi, manajemen Arema FC mencoba mencari solusi sendiri untuk bisa memberikan wadah bagi para pemain Arema FC untuk menunjukkan penampilannya musim ini.

Turnamen Women Open Sriwijaya FC Championship 2021 menjadi turnamen pertama yang diikuti skuat Singo Edan kodew di musim ini.

Untuk diketahui, turnamen Women Open Sriwijaya FC Championship 2021 diikuti oleh 12 klub.

Ke 12 tim dibagi dalam 3 Grup, di mana masing-masing grup berisi 4 tim.

Arema FC menjadi tim unggulan di Grup B.

Arema FC Women berada satu grup bersama Suryanaga Palembang, Putri Musi Rawas dan Moodboster.

Shafira Ika Putri Membuat Penjualan Jersey Arema FC Meningkat

Strategi bisnis yang kini tengah dijalankan manajemen Arema FC nampaknya berhasil.

Dengan merekrut bek Timnas Indonesia Putri, Shafira Ika Putri Kartini, Arema FC merasakan adanya peningkatan penjualan produk jersey tim.

Shafira Ika Putri menjadi bagian dalam tim Arema FC musim ini untuk meningkatkan penjualan merchandise dan mendongkrak prestasi.

Halaman
123
Sumber: Surya Malang
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
Persita
7
4
1
2
9
9
0
13
3
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved