Minggu, 5 Oktober 2025

Liga Italia

Skuat Compang-camping AC Milan Tantang Fiorentina: Ibrahimovic Sendirian, Rossoneri Miskin Penyerang

Fiorentina vs AC Milan Liga Italia: Rossoneri dalam kondisi pincang, khususnya linis erang yang hanya menyisakan Zatan Ibrahimovic.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
Marco BERTORELLO / AFP
Penyerang AC Milan asal Swedia Zlatan Ibrahimovic (2ndL) dan penyerang Kroasia AC Milan Mario Mandzukic (kiri) l bereaksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Spezia vs AC Milan pada 13 Februari 2021 di stadion Alberto-Picco di La Spezia. Marco BERTORELLO / AFP 

Meskipun tak separah dengan kondisi yang di alami sektor depan, namun menepinya Romagnoli sedikit banyak bakal mempengaruhi kekuatan zona defensif AC Milan.

Harapan besar untuk bisa membantu AC Milan meraih tiga poin terletak pada barisan gelandangnya.

Mengingat nama Franck Kessie, Hakan Calhanoglu, Brahim Diaz, hingga Isamel Bennacer sudah masuk dalam rombongan yang bertolak ke Florence.

Hakan Calhanoglu yang berposisi sebagai trequartista diharapkan mampu menjadi pembeda pada laga nanti.

Saya magis pemain asal Turki itu dapat membantu pergerakan Zlatan Ibrahimovic maupun menjadi pemecah kebuntuan AC Milan.

Daftar Skuat AC Milan Lawan Fiorentina

Kiper

A. Donnarumma, G. Donnarumma, Tătărușanu.

Bek

Dalot, Gabbia, Hernandez, Kalulu, Kjær, Stanga, Tomori.

Gelandang

Bennacer, Calhanoğlu, Castillejo, Díaz, Hauge, Kessie, Krunic, Meïte, Saelemaekers, Tonali.

Striker

Ibrahimovic, Tonin.

(Tribunnews.com/Giri)

Berita terkait Liga Italia dan AC Milan

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Inter Milan
6
4
0
2
17
8
9
12
2
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
3
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
4
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
5
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved