Liga Inggris
UPDATE HASIL KLASEMEN Liga Inggris: Liverpool Masuk Zona Eropa, Man City Kian Dekat Titel Juara
Berikut update hasil dan klasemen Liga Inggris, di mana usaha Liverpool terancam sia-sia untuk memeprtahankan gelar, Manchester City dekat jadi juara.
Chelsea berhasil mempertahankan posisinya di peringkat keempat berkat hasil imbang tanpa gol yang diraih di markas Leeds United.
Berikut ini hasil lengkap Liga Inggris pada pekan ke-28
Newcastle 1-1 Aston Villa
Leeds United 0-0 Chelsea
Crystal Palace 1-0 West Brom
Everton 1-2 Burnley
Fulham 0-3 Man City
Southampton 1-0 Brighton
Leicester City 5-0 Sheffield United
Arsenal 2-1 Tottenham
Man United 1-0 West Ham
Wolves 0-1 Liverpool
Klasemen Liga Inggris
(Tribunnews.com/Giri)
Ikuti perkembangan berita terbaru Liverpool dan Klasemen Liga Inggris lainnya