Liga Inggris
JADWAL Liga Inggris Pekan 20, Southampton vs Arsenal, The Gunners tak Ingin Kehilangan Smith Rowe
Berikut jadwal Liga Inggris pekan 20, Southampton vs Arsenal dan laga big match Tottenham vs Liverpool.
Pujian yang diberikan Arteta seakan-akan mengisyaratkan Arsenal telah menemukan pengganti paling tepat untuk Mesut Ozil.
Jadwal Liga Inggris pekan 20
Rabu, 27 Januari 2021
Pukul 01.00 WIB
Newcastle vs Leeds United
Crystal palace vs West Ham
Pukul 03.15 WIB
Southampton vs Arsenal
West Brom vs Manhcetser City
Kamis, 28 Januari 2021
Pukul 01.00 WIB
Chelsea vs Wolves
Burnley vs Aston Villa
Pukul 02.30 WIB
Brighton vs Fulham
Pukul 03.15 WIB
Manchester United vs Sheffield
Everton vs Leicester
Jumat, 29 Januari 2021
Pukul 03.00 WIB
Tottenham vs Liverpool
(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)