Sabtu, 4 Oktober 2025

Pemain yang Sempat Dicoret dari Timnas U-19 Indonesia Ini Unjuk Gigi di Kroasia

Salah satu gol kemenangan Vamos Indonesia itu diciptakan oleh pemain yang sempat dicoret Shin Tae-yong yakni Ahmad Afhridzal.

dok.pssi
Sesi latihan timnas U-19 Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat. 

Vamos Indonesia memberangkatkan 20 pemain potensial ke Kroasia pada 29 Oktober 2020.

Hingga saat ini, 20 pilar Vamos Indonesia pun tengah fokus berlatih di Kroasia yang disalurkan ke beberapa klub di sana.

Belum lama ini, Vamos Indonesia juga menggelar uji coba melawan klub divisi keempat Liga Kroasia, HNK Zadar, 21 November 2020.

Baca Juga: Persija Jakarta Diminta Mendatangkan Mesin Gol Milik AC Milan

Dilansir oleh BolaSport.com dari Instagram Vamos Indonesia, laga tersebut mampu dimenangkan oleh Vamos Indonesia dengan skor 3-0.

Salah satu gol kemenangan Vamos Indonesia itu diciptakan oleh pemain yang sempat dicoret Shin Tae-yong yakni Ahmad Afhridzal.

Afhridzal berhasil sumbangkan satu gol melalui tendangan penalti pada menit ke-55.

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
3
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
4
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
5
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved