Piala FA
Prediksi Arsenal vs Chelsea, Fabregas: The Gunners Butuh Gelar Piala FA untuk Kepercayaan Diri
Laga final Piala FA Arsenal vs Chelsea akan berlangsung di Wembley Stadium, Sabtu (1/8/2020) pukul 23.30 WIB.
Penulis:
Muhammad Nursina Rasyidin
Editor:
Pravitri Retno W
Instagram @arsenal
Kekalahan Arsenal atas Aston Villa di Liga Inggris pekan 37 - Laga final Piala FA Arsenal vs Chelsea akan berlangsung di Wembley Stadium, Sabtu (1/8/2020) pukul 23.30 WIB.
"Bagi saya, ini sangat spesial karena musim pertama saya yang brtanggung jawab di final bersama tim."
"Dan juga para pemain juga merasakan hal yang sama, mereka sagat bersemangat dan menantikan pertandingan besok (Sabtu)," lanjutnya.
Baca: Arsenal vs Chelsea, Euforia Olivier Giroud Berlanjut Lagi ?
Baca: Terlalu Pede Melaju ke Final Piala FA, Manchester City Pesan Hotel tapi Tak Digunakan

(Tribunnews.com/Sina)